Kapolda Jambi Berhasil Dievakuasi, Kapolri Sampaikan Terima Kasih Semua Pihak Kapolres Tanjab Timur Cek Tahanan di Rutan Pastikan Kesehatan  Cegah Kekerasan Anak, Kanwil Kemenkumham Jambi Terima Kunjungan LPA Kota Jambi Tinjau Bangunan Bedah Rumah, Kapolres Tanjab Barat : Insya Allah Pekan Pertama Februari Rampung Mahasiswa Asal Jambi Achmad Ivka Raihan Beserta Tim Wakili Indonesia dan Raih Juara II Tingkat Dunia Dalam Kompetisi East Medical Student Conference Nepal  

Home / Berita

Rabu, 15 Desember 2021 - 13:34 WIB

Amelia Salon Berikan Pelatihan Tata Rias Kecantikan Di Kelurahan Beringin Kota Jambi 

Bidik Indonesia News , jambi

Lurah Beringin Kota Jambi Ibu Yunita Wijayanti Jumady SIP melaksanakan kegiatan bagi para ibu ibu Kelurahan Beringin dengan mengadakan pelatihan tata rias kecantikan , yang dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Lurah Beringin pada Rabu 15/12 pukul 10.00 wib.

 

Kegiatan pelatihan ini sangat didukung oleh Camat Pasar Jambi Ibu Hj Mursida Spd , dan beliau menyampaikan dengan kegiatan pelatihan ini bisa menambah ilmu dan pengalaman para ibu- ibu dan bisa juga menjadi kegiatan tambahan bagi mereka yang benar benar menekuni pelatihan ini.

BACA LAINNYA  Mobilitas Angkutan Truk Batubara Kembali di Buka, Dirlantas Polda Jambi : Taati Aturan Jam Operasional Serta Sesuaikan Daya Tampung Pelabuhan TUKS

 

Sementara Lurah Beringin Ibu Yunita menyampaikan ” kita hari ini Kelurahan Beringin programkan kegiatan pelatihan tata rias kecantikan ini untuk ibu ibu PKK dan Posyandu di Kelurahan Beringin dengan jumlah 21 peserta

 

Tujuan melihat potensi ibu ibu di kelurahan Beringin ini ada namun masih takut takut meng ekplorasikan diri, maka kita berkomunikasi dengan salah satu pengusaha salon kecantikan , yakni Amelia Salon sebagai owner panggilan akrabnya Mbak Ita untuk mengadakan pelatihan , bisa mempunyai potensi dan mengembang kan bakat serta bermanfaat dan membantu perekonomian di rumah tangga nya”.

BACA LAINNYA  Dengarkan Keluhan Nelayan dan Sopir Perahu Ketek di Aliran Sungai Batanghari, Ditpolairud Gelar Jum'at Curhat 

 

Sebagai pemateri dari Owner Amelia Salon yang bertempat di Jl. To Sriwijaya RT 16 Kelurahan Rawa Sari Kecamatan Alam Barajo Kota Jambi dengan panggilan akrab Mbak Ita , menyajikan materi materi cara memotong rambut , cara rias yang profesional dan beberapa materi lainnya.

 

“Usai pelatihan ini para peserta diberikan bantuan usaha serta piagam penghargaan, karena telah mengikuti pelatihan tersebut dan semoga bisa bermanfaat ” pungkas Yunita

(Dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Kapolres Muaro Jambi Antisipasi dan Cegah Radikalisme .

Berita

Sektor Jasa Keuangan Stabil Dan Tumbuh Positif Di Awal Tahun

Berita

Apresiasi Program JMS, Pauzan Berharap Siswa Mengerti dan Patuh Hukum 

Berita

Terkait Angkutan Batubara, Polda Jambi Berharap Dirjen Pertambangan Lakukan Sanksi Bagi Perusahaan Melanggar

Berita

Mobilisasi Angkutan Batubara Tidak Jadi Dihentikan, Berikut Penjelasan Dirlantas Polda Jambi

Berita

Bersama Warga SAD, Sat Brimob Polda Jambi Gelar Upacara Bendera Peringatan HUT RI ke 77

Berita

Tindak Lanjuti Pengaduan Masyarakat, Satlantas Polres Tanjab Timur Tindak Puluhan Kendaraan Berknalpot Brong 

Berita

Kapolda Jambi dan Danrem 042/Gapu Kunjungi Rumah Duka Korban Kericuhan Sepakbola di Tebo