Kapolda Jambi Berhasil Dievakuasi, Kapolri Sampaikan Terima Kasih Semua Pihak Kapolres Tanjab Timur Cek Tahanan di Rutan Pastikan Kesehatan  Cegah Kekerasan Anak, Kanwil Kemenkumham Jambi Terima Kunjungan LPA Kota Jambi Tinjau Bangunan Bedah Rumah, Kapolres Tanjab Barat : Insya Allah Pekan Pertama Februari Rampung Mahasiswa Asal Jambi Achmad Ivka Raihan Beserta Tim Wakili Indonesia dan Raih Juara II Tingkat Dunia Dalam Kompetisi East Medical Student Conference Nepal  

Home / Kota Jambi / Peristiwa

Selasa, 22 Maret 2022 - 20:09 WIB

Berenang Didermaga Batanghari, Anak 15 Tahun Tenggelam Dibawa Arus

Bidik Indonesia News, Jambi – Seorang anak berusia 15 tahun dikabarkan hanyut dan tenggelam usai terjun dari dermaga di kawasan Pasar Angso Duo Modern, Kota Jambi. Selasa (22/3/2022).

 

Diketahui anak tersebut tenggelam karena memutuskan berenang menyeberangi Sungai Batanghari untuk pulang kerumah selesai dari bermain futsal bersama teman-temannya.

 

Saat melompat dari atas dermaga, korban tampak gelagapan tidak bisa berenang.

 

Salah satu warga di lokasi, Ismi mengatakan korban sebelumnya dapat dipegang oleh warga sekitar untuk diselamatkan. Namun, saat hendak ditarik tangan korban terlepas.

BACA LAINNYA  Laporan Belum Ditindak Lanjuti, KEJATI Kembali Di Demo

 

“Iya bang, kabarnya sempat dipegang tadi namun lepas lagi. Dan setelah itu dak kelihatan lagi,” ujarnya.

 

Sementara itu, Kepala Kantor Basarnas Jambi, Abdul Malik mengatakan kejadian sekitar pukul 17.45 WIB. Korban diketahui bernama Miko berdua dengan temannya melompat  dari dermaga ke sungai batanghari lalu korban terbawa arus dan tenggelam.

BACA LAINNYA  Tim Satreskrim Polres Muaro Jambi Temukan Seorang Peria Tewas diterkam Harimau

 

“Setelah kita mendapatkan informasi tersebut, Selanjutnya Tim Basarnas Jambi bergerak menuju Lokasi kejadian dengan membawa peralatan Water rescue,aqua eyes underwater device, peralatan komunikasi, peralatan selam, dan peralatan medis,” ujar Abdul Malik.

 

Saat ini Tim Basarnas dan Ditpolairud Polda Jambi sudah berada di TKP untuk melakukan pencarian terhadap korban. (Dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Kota Jambi

Polres Muaro Jambi Lakukan Pengamanan Natal Di 63 Gereja

Peristiwa

Tebing Longsor Nyaris Seret Rumah Warga Senaung ke Sungai Batanghari

Kota Jambi

Dandim Jambi Jamin Keamanan Kedatangan Vaksin Sampai Gudang Penyimpanan Dengan Pengawalan Ketat

Kota Jambi

Kapolda Jambi Buka Rapat Kerja Tekhnis Bidang Humas Polda jambi

Kota Jambi

Dirreskrimsus Polda Jambi Pantau Harga Serta Ketersediaan Bahan Pokok Selama Ramadhan

Kota Jambi

Cegah Potensi Maladministrasi, Ombudsman Jambi Sambangi Bank Indonesia Bahas Kebijakan Surcharge

Kota Jambi

Dirlantas Polda Jambi : Terapkan Permen ESDM dan PP no 30 Agar Angkutan Batubara Bisa Tertib

Kota Jambi

Kapolda Jambi, Sebut Awal Tahun Akan Genjot Vaksinasi Daerah Persentase Rendah