Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Selasa, 22 November 2022 - 21:56 WIB

Bersama Ketua Bhayangkari Daerah Jambi, Kapolda Jambi Sambangi Mako Brimob Batalyon B Pelopor 

Bidik Indonesia News,MERANGIN – Kepala Kepolisian Daerah Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono dan Ketua Bhayangkari Daerah Jambi Ny Irene Rusdi menyempatkan diri menyambangi Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Jambi di Pemenang, Kabupaten Merangin, Selasa (22/11/22).

 

Kedatangan Kapolda Jambi disambut Danyon B Pelopor Satbrimob Polda Jambi AKBP Wan Agus Hendrawijaya.

 

Dalam kesempatan tersebut Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono berpesan agar personel Brimob agar tetap jaga kekompakan dan jangan melakukan pelanggaran dan mencoreng nama baik kesatuan serta layani dan ayomi masyarakat.

BACA LAINNYA  Habib Luthfi Hadiri Maulid Akbar Harlah 1 Abad NU di Ponpes Sholeh Al-Mubarok Gemuruh

 

” Tetap bekerja sesuai SOP, terus jaga kekompakan, jangan melakukan pelanggaran, layani dan ayomi masyarakat,” ungkapnya.

 

Tidak hanya itu saja, didampingi Danyon B Pelopor Satbrimob Polda Jambi AKBP Wan Agus Hendrawijaya, Kapolda Jambi turut berkeliling Mako Brimob mengecek Markas.

 

” Saya melihat Mako Brimob Batalyon B Pelopor ini bersih, rapi dan terawat dengan baik, “. Jaga selalu kebersihan Markas, ” pesannya.

 

Selain itu Kapolda Jambi beserta Ibu turut meninjau P2L ( Pekarangan Pangan Lestari ) batalyon B, tanaman Hidroponik yang dilakukan Bhayangkari Batalyon B Pelopor.

BACA LAINNYA  Korem 042 Gapu Beserta Jajaran Ikuti Apel Gelar Pasukan Kesiapan Pengamanan Pemilu 2024

 

” Kalau tanaman sayur ini bisa membantu perekonomian keluarga terus dilanjutkan, ” pungkasnya.

 

Sementara itu, Danyon B Pelopor Satbrimob Polda Jambi AKBP Wan Agus Hendrawijaya mengucapkan terima kasih kepada Bapak Kapolda Jambi dan ibu yang telah menyempatkan diri menyambangi Batalyon B Pelopor.

 

” Apa yang menjadi pesan Pak Kapolda akan kita laksanakan untuk menjaga kekompakan dan tidak melakukan pelanggaran, ” pungkasnya. (Syah)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Gelar Musrenbangdes, Pemdes Karya Bhakti Prioritaskan Infrastruktur Jalan

Berita

Tak Hanya Tamu Kehormatan, Ketua PWI Kota Jambi Turut Berikan Penghargaan Kepada Dansat Brimob Polda Jambi, Kapolresta Jambi dan Dandim 0415 Jambi

Berita

“Eazy Paspor” Kanim Kuala Tungkal Mendekatkan Pelayanan Kepada Masyarakat 

Berita

Bersama Masyarakat, Personel Sat Brimob Polda Jambi Bantu Warga Bersihkan Lapangan Bola Pasca Keributan 

Berita

Jaga Situasi Tetap Kondusif, Lapas Jambi Lakukan Razia Bersama TNI dan Polri

Berita

Silaturahmi dan Tasyakuran Kapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Hartono: Jangan Pernah Lupa Kita Adalah Pelayan Masyarakat 

Berita

Akhir Tahun Motor Baru, Banyak Promo Di Yamaha Panca Motor Jambi

Berita

Kapolsek Darul Aman Iptu Syamsul Bahri,S.H Menyerah kan Al Qur’an ke Dayah Bustanu qararil Huda Kecamatan Darul Aman