Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Politik

Rabu, 5 Januari 2022 - 07:40 WIB

Bupati Tanjabbar Hadiri Pelantikan Faizal Riza Sebagai Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi

Bidik Indonesia News, JAMBI – Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat didampingi Ketua TP PKK Hj. Fadhilah Sadat hadiri pelantikan Faizal Riza sebagai Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi, menggantikan Rocky Candra masa jabatan 2019-2024.

 

Pelantikan Faizal Riza melalui Paripurna dipimpin oleh Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto, Rabu (4/1/22).

 

Tampak Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat beserta istri berfoto dengan Faizal Riza di Ruang Paripurna DPRD Provinsi Jambi usai pelantikan.

 

Sebelum terpilih sebagai Bupati Tanjab Barat, H. Anwar Sadat juga Anggota DPRD Provinsi Jambi di Komisi I sedangkan Faizal Riza di Komisi III sama-sama dari Dapil Tanjab Barat-Tanjab Timur.

 

Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto menyampaikan berdasarkan rekomendasi dari Partai Gerindra yang menyatakan bahwa Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi Rocky Candra yang digantikan oleh Faizal Riza.

BACA LAINNYA  Dapat Restu Mundur Diri Dari Lembaga Kepolisian, Maidany Zld Meniti Karir Di Partai Perindo.

 

Edi Purwato mengatakan Faizal Riza dilantik berdasarkan Surat Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 161.15- 5833 tahun 2021 tentang peresmian pemberhentian wakil ketua DPRD Provinsi Jambi.

 

Dikatakan Edi, pergantian tersebut juga berdasarkan peraturan DPRD Provinsi Jambi Nomor 1 tahun 2020 tentang tata tertib DPRD Provinsi Jambi pasal 60 ayat 3 yang menyebutkan bahwa pimpinan DPRD mengusulkan peresmian pengangkatan calon pengganti pimpinan DPRD kepada Mendagri melalui Gubernur Jambi.

 

“Atas dasar hal tersebut pimpinan DRPD Provinsi Jambi menyampaikan usulan kepada Mendagri melalui Gubernur Jambi dengan surat nomor 161.4/1741/DPRD/2021 tanggal 1 Desember 2021 perihal usualan pemberhenriam dan pengangkatan wakil ketua DPRD Provinsi Jambi dari fraksi partai Gerindra,” kata Edi.

BACA LAINNYA  Pasangan Masnah Busro-Dodi Sularso Layak Diperhitungkan di Pilkada Muaro Jambi

 

Sementara, Faisal Riza usai dilantik mengatakan, siap menjalankan amanah Partai Gerindra untuk masyarakat Provinsi Jambi.

 

“Ini adalah amanah partai, tujuannya untuk masyarakat di Provinsi Jambi, kita akan melakukan pengawasan dan membangun untuk Negeri Jambi ini,” kata Faisal Riza Mantan Ketua DPRD Tanjab Barat Periode 2014-2019.

 

Turut hadir dalam pelantikan tersebut Gubernur Jambi Al Haris, Sekwan DPRD Provinai Jambi, anggota DPRD, Forkopimda, kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Provinsi Jambi, dan tamu undangan lainnya.(Val)

 

Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat Berfoto Bersama dengan Faizal Riza, ST, MM Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi. FOTO : Rian Muiz/Facebook.

Share :

Baca Juga

Politik

Protes di duga Adanya Penggelembungan Suara, Aliansi Mahasiswa Nias Peduli Demokrasi Datangi Bawaslu Sumut

Politik

Berbagai Rintangan dihadapi Romi Untuk Maju, Fadli Sudria : InsyaAllah Ini Jalan Untuk Kita Raih Kemenangan. 

Politik

Badan Kehormatan (BK) DPRD Prov Jambi Akan Lakukan Pemanggilan dan Pemeriksaan Terkait PJN

Politik

Terkait Viral nya Wakil Anggota DPRD Provinsi Jambi diduga tak Bayar Hutang, Ini Penjelasan Ketua Fraksi Golkar

Politik

Budi, Jurnalis Terkenal Melangkah ke Arena Politik: Memasuki Pertempuran Demokrasi sebagai Caleg DPRD

Politik

Pasangan Masnah Busro-Dodi Sularso Layak Diperhitungkan di Pilkada Muaro Jambi

Politik

Koalisi Partai PAN, Gerindra,PDI P, Nasdem, dan PKB Kompak Siapkan Strategi Jitu Untuk Menangkan Aston Di Pilkada Tebo 2024

Politik

Sekjen :Media Online Gema Airlangga News Segera Di Luncurkan