Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Senin, 6 Desember 2021 - 20:45 WIB

Dalam Sehari, Polres Sarolangun Berhasil Vaksin 1.287 Orang

Bidik Indonesia News, SAROLANGUN – Kepolisian Resort (Polres) Sarolangun terus mengenjot capaian vaksinasi di Kabupaten Sarolangun dengan menggelar vaksinasi massal, yang mana Polres Sarolangun berhasil memvaksinasi sebanyak 1.287 orang, dimana Vaksinasi dilakukan di Polsek polsek jajaran Polres Sarolangun, Minggu (05/12/21).

 

Kapolres Sarolangun AKPB Sugeng Wahyudiyono mengatakan ada satu tenaga kesehatan yang divaksin, selain itu, Jumlah Lansia yang divaksin sebanyak 48 Orang, jumlah Pralansia yang divaksin sebanyak 99 Orang, Masyarakat Umum sebanyak 917 Orang, dan Remaja sebanyak 222 Orang.

BACA LAINNYA  Temukan Adanya Maladministrasi di Seleksi PPPK Merangin, Ini Saran Korektif untuk Pj Bupati

 

“Ada empat lokasi yang kita gunakan untuk pelaksanaan Vaksinasi, seperti Kecamatan Singkut, kecamatan Limun, Kecamatan Mandiangin dan disini Polres Sarolangun,” katanya, Senin (6/12/2021).

 

Kapolres menjelaskan, untuk di Kecamatan Singkut tempat vaksinasi di Puskesmas Singkut, dengan jumlah masyarakat yang divaksinasi sebanyak 272 Orang. Selanjutnya untuk Kecamatan Limun, lokasi vaksinasi brada di Puskesmas Pulau Pandan, dengan jumlah masyarakat yang tervaksin sebanyak 292 Orang.

 

Kemudian di Kecamatan Mandiangin, dimana lokasi vaksinasi berada di Puskesmas Mandiangin dengan jumlah yang tervasinasi sebanyak 166 Orang. Dan terakhir di Polres Sarolangun dengan Jumlah masyarakat tervaksinasi sebanyak 557 Orang.

BACA LAINNYA  Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024

 

Dimana, pada saat pelaksanaan vaksinasi baik petugas kesehatan maupun masyarakayat yang hendak divaksin mematuhi protokol kesehatan Covid 19.

 

Tidak hanya menggelar vaksinasi massal, Polres Sarolangun turut membantu masyarakat dengan memberikan bantuan sembako bagi masyarakat yang ikut vaksin yang diberikan langsung oleh Kapolres Sarolangun AKBP Sugeng Wahyudiyono. (Dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Pemilu 2024, Kapolres Tanjabbar : Perintah Kami Netralitas dan Wujudkan Pemilu Damai

Berita

5 Dari 24 Tahanan LPKA Yang Kabur Berhasil Ditangkap Kembali

Berita

P3AP2KB Launching SINPAN, Upaya Lindungi Perempuan dan Anak Tanjabbar dari Kekerasan 

Berita

Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas, Kapolres Tebo dan Kasat Lantas Gelar Operasi Zebra 

Berita

Kapolda Jambi Dengarkan Langsung Pengaduan, Keluhan dan Masukan dari Penggiat Medsos serta Wartawan dalam Jum’at Curhat

Berita

Diduga Sekretariat PPS Desa Gampong Jawa Tidak Terbuka Dengan Anggota KPPS 

Berita

Pj Bupati Bachyuni Apresiasi Kegiatan Jambore PKK Tingkat Kabupaten Muaro Jambi

Berita

Danrem 042/Gapu Ikuti Rapim TNI AD 2023