Polres Tanjab Barat bersama Pemkab Sosialisasi Sejak Dini Bahaya Narkoba di Sekolah Dasar Kapolda Jambi Pimpin Penandatanganan Nota Kesepahaman Tentang Satgas TPPO Bersama Instansi Terkait  Pengurus Pusat IWO Umumkan Kepengurusan Periode 2023-2028, Rumah Fatmawati Jadi Pilihan Tim Macan Polsek Jambi Selatan Bekuk Pelaku Percobaan Pemerkosaan Hingga Lukai Korbannya  5 Ton Air Bersih Kembali Disalurkan Sat Brimob Polda Jambi ke Desa Talang Kerinci 

Home / Berita

Rabu, 29 Desember 2021 - 20:26 WIB

Danrem 042/Gapu Hadiri Peringatan Pertempuran Simpang Tiga Sipin

Bidik Indonesia News, Jambi – Komandan Korem 042/Garuda Putih Brigjen TNI M. Zulkifli, S.I.P, M.M Hadiri upacara Peringatan Pertempuran Simpang Tiga Sipin Jambi, di Tugu Juang Simpang Tiga Sipin Kota Jambi, Rabu Sore 29/12/2021.

 

Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani sebagai Inspektur Upacara mengatakan peringatan Pertempuran Simpang Tiga Sipin sebagai tanda mengenang jasa para pejuang pertempuran di Simpang Tiga Sipin Kota Jambi.

 

BACA LAINNYA  Sejumlah Kapolsek dan PJU Polres Tanjabbar Berganti, Ini Daftar Nama-namanya

Tugu Juang di Simpang Tiga Sipin ini merupakan salah satu bukti sejarah saat rakyat Jambi melawan Belanda, banyak rakyat Jambi yang gugur dalam pertempuran tersebut, ia mengatakan, secara nasional terjadi momentum peristiwa penting yang harus di kenang. “Ini saksi bisu pertempuran rakyat Jambi,” tambah Wagub.

 

Pertempuran ini menggugurkan banyak tentara, ini menjadi momen sebagai introspeksi diri seberapa jauh kita berjuang untuk membuat Jambi lebih maju. Kita sebagai penerus bangsa harus bisa menjaga kedaulatan Negara Republik Indonesia dari segala bentuk gangguan baik dari dalam maupun luar negeri, tandasnya.

BACA LAINNYA  Pimpinan Polri Mengingatkan Penyidik Reskrim Untuk Melayani Masyarakat Dengan Hati Nurani

 

Turut hadir dalam upacara tersebut, Sekda Provinsi Jambi Sudirman, Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, dan unsur Forkopimda Pemprov Jambi serta para Veteran pejuang dan unsur TNI-POLRI serta Mahasiswa dan POL PPP (Dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Korem 042/Gapu Gelar Pelatihan Pembinaan Mental dan Disiplin Bagi Karyawan PTPN VI Jambi

Berita

Tinjau Lokasi IKN, Kapolri Ingin Pastikan Proses Pembangunan Berjalan Lancar

Berita

Pesan Kapolda Jambi saat Terima Silaturahmi Ka Kwarda Jambi

Berita

Ketua Ikatan wartawan online Aceh timur Apresiasi Kepada Polres Aceh Timur dan Satlantas Aceh Timur Yang Telah Menghantarkan Jenazah Korban Kecelakaan .

Berita

Gubernur Jambi Letakan Batu Pertama Pembangunan Ponpes Berbasis Budaya Jamalul Qur’an Sungai Gelam

Berita

Lewati Peringatan 1 Muharram, Ketua HMI Tanjabbar : Bupati Sibuk Dinas Luar Kota

Berita

Tabrak Tiang Listrik Hingga Roboh, Ini Kronologis dan Identitas Pengemudi

Berita

Pelayanan Prima Polda Jambi di Apresiasi LEMKAPI, Kapolda : Akan Kita Pertahankan serta Ditingkatkan