Kapolda Jambi Berhasil Dievakuasi, Kapolri Sampaikan Terima Kasih Semua Pihak Kapolres Tanjab Timur Cek Tahanan di Rutan Pastikan Kesehatan  Cegah Kekerasan Anak, Kanwil Kemenkumham Jambi Terima Kunjungan LPA Kota Jambi Tinjau Bangunan Bedah Rumah, Kapolres Tanjab Barat : Insya Allah Pekan Pertama Februari Rampung Mahasiswa Asal Jambi Achmad Ivka Raihan Beserta Tim Wakili Indonesia dan Raih Juara II Tingkat Dunia Dalam Kompetisi East Medical Student Conference Nepal  

Home / Batanghari

Minggu, 5 Desember 2021 - 10:00 WIB

Peduli Lingkungan, PT. VAT Perbaiki Jalan Masuk Ke Sekolah Melalui Dana CSR

Bidik Indonesia News, Batanghari – Sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan sosial, Pihak perusahaan PT. VAT (Velindo Aneka Tani) melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) melakukan perbaikan dan penimbunan jalan akses masuk sekolah dengan menggunakan armada angkutan dan alat berat milik perusahaan.

 

Kegiatan tersebut dilaksanakan di SMK Negeri 6 Batanghari, tepatnya di Desa tapah sari, Kecamatan Mersam, Kabupaten Batanghari, Jambi, Sabtu (4/12/2021).

 

Manager PT VAT, Toni mengatakan bahwa ini adalah program perusahaan yang dianggap bisa bermanfaat, untuk itu pihak perusahaan melakukan pembuatan parit drainase supaya waktu hujan air tidak masuk ke ruangan kelas.

BACA LAINNYA  Truk Batubara Patah As Salah Satu Penyebab Kemacetan, Kapolres Batanghari Turun Langsung Urai Kemacetan 

 

“Perkiraan dua atau tiga hari kerja untuk perbaikan dan penimbunan jalan akses masuk sekolah,” Ujarnya.

 

Tony berharap nantinya para siswa yang belajar merasa nyaman saat sekolah.

 

“Ya supaya siswa yang belajar tidak terganggu jika hujan dan ruangan pun ikut bersih,” Kata Toni.

 

Dikatakan Manager PT VAT, tujuannya agar jalan rabat beton tidak retak dan terus terjaga maupun tidak rusak jika ditambah timbunan kiri kanannya.

BACA LAINNYA  Polres Batanghari Mengaku Masih Selidiki Kasus Peluru Nyasar

 

“Itu untuk menjaga jalan akses masuk dan menjaga fasilitas umum milik negara supaya awet itu tujuan besarnya,” Ujarnya.

 

Sementara Salah satu warga desa tapah sari, Sidar mengucapkan, terimakasih kepada pihak perusahaan PT VAT, karena akses jalan di sekolah telah diperbaiki.

 

“Masyarakat berterimakasih kepada PT VAT atas perbaikan tersebut. Melalui koordinasi yang baik antar perusahaan dengan pemerintah desa dan pihak sekolah serta masyarakat sehingga proses perbaikan akses jalan masuk ke sekolah ini berjalan dengan baik,” Sebutnya. (Edo)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Batanghari

Diduga Edarkan Sabu, Tiga Pelaku Diamankan BNNK Batanghari

Batanghari

Memotivasi Percepatan Vaksin, Kapolda Jambi Berikan 400 Paket Sembako

Batanghari

Polres Batanghari Mengaku Masih Selidiki Kasus Peluru Nyasar

Batanghari

Terpilih Menjadi Ketua Himbari , Ini Harapan Muttaqin

Batanghari

Warga Perumahan Batanghari City Residence (BRC) Kesal , Akses Jalan Ke Perumahan Tak Kunjung Di Perbaiki

Batanghari

Pangdam II/Swj Tinjau Karya Bakti Skala Besar Korem 042/Gapu

Batanghari

Kecamatan Marosebo Ulu Raih Penghargaan Terbaik I Pelaksanaan Musrenbang RKPD 2022 Se-kabupaten Batanghari

Batanghari

Polda Jambi Tindak Lanjuti Aksi Warga Hadang Truk di Batanghari