Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Rabu, 22 Januari 2025 - 19:27 WIB

Pelatihan Petugas Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) Februari 2025

Pada rabu (22/01), Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Sungai Penuh telah melaksanakan Pelatihan Petugas Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) Februari 2025 yang diselenggarakan di Hotel D’Vania. Sebelumnya pelatihan ini telah diselenggarakan secara online melalui aplikasi Zoom pada tanggal 15-19 Januari 2025.

 

Pendataan ketenagakerjaan merupakan salah satu elemen kunci dalam pembangunan sumber daya manusia yang berkualitas. Melalui data yang valid dan terperinci, dapat dirumuskan kebijakan yang tepat sasaran, serta langkah-langkah strategis dalam meningkatkan kualitas tenaga kerja di Indonesia, terutama di Kota Sungai Penuh.

BACA LAINNYA  Lapas Idi menggelar Acara Peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1445 H/2024 M.

Sejak tahun 2024, pelaksanaan Sakernas telah menggunakan moda CAPI (Computer Assisted Personal Interviewing).

 

Pada Sakernas Februari 2025, seluruh wilayah di Indonesia akan melakukan pendataan dengan moda CAPI. Penggunaan moda CAPI ini sangat membantu dalam memperoleh informasi pendataan di lapangan secara lebih cepat. Kondisi ini merupakan adaptasi pemanfaatan teknologi dan informasi dalam pendataan Sakernas sehingga diharapkan tahapan kegiatan menjadi lebih efektif dan efisien.

BACA LAINNYA  Kapolres Kerinci Tegaskan Tidak Ada Tempat bagi Premanisme dan Geng Motor

 

Mella

Share :

Baca Juga

Berita

Basarnas Jambi Raih Juara Harapan 1 Lomba URBAN SAR Challenge 2023

Berita

Terbaik dalam Layanan Digital, Kemenkumham Terima Penghargaan dari Kementerian PANRB

Berita

Kapolri Salurkan 264,7 Ton Beras dan 1.500 Sembako untuk Warga Papua yang Terdampak Kekeringan 

Berita

Kadis PMD Tebo Malik, Kedapatan Berfhoto Mesra Dengan Agus Rubiyanto

Berita

GBRK Laporkan Pinto Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi ke Polda Jambi Atas Dugaan SPPD Fiktif

Berita

HUT RI-79, PJ Bupati Muaro Jambi Drs. Raden Najmi menjadi Inspektur Upacara Pengibaran Bendera

Berita

Dir Pol Airud Polda Jambi Diganti, AKBP Michael Mumbunan Gantikan Kombes Pol Pahorian Lumban Gaol 

Berita

Peringati Hut Bhayangkara ke 76, Kapolda Jambi Pimpin Tabur Bunga Dimakam Pahlawan Satria Bhakti