Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Selasa, 29 Maret 2022 - 10:23 WIB

Undang Warga, Pemdes Bangun Karya Laksanakan Giat Vaksinasi

Bidik Indonesia NewsTanjung Jabung Timur, Pemerintah Pusat hingga ke Desa saat ini kian giat dalam mengantisipasi penyebaran ataupun penularan virus covid-19.

Vaksinasi adalah salah satu terobosan yang diambil pemerintah dalam pencegahan penyebaran wabah virus yang melanda. Pemerintah telah melakukan upaya pencegahan dini dengan memberikan vaksinasi kepada masyarakat mulai dari vaksinasi pertama hingga ketiga.

Demi tercapainya tujuan pemerintah pusat dalam pencegahan penyebaran virus covid-19, Pemerintah Desa Bangun Karya Kecamatan Rantau Rasau Kabupaten Tanjab Timur – Jambi, melakukan vaksinasi dengan mengundang warga masyarakat untuk datang ke kantor Desa beberapa waktu lalu.

BACA LAINNYA  Bantu Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Kerinci, Ditpolairud Polda Jambi Turunkan Personil serta Seluruh Peralatan Perahu Karet Salurkan Sembako

Giat vaksinasi yang terlaksana dikantor Desa tersebut, turut didampingi oleh Camat Rantau Rasau, Kapolsek Rantau Rasau beserta anggota, unsur TNI dan tim medis.

 

Kades Bangun Karya Bambang Suwito menjelaskan, pada giat vaksinasi yang dilakukan beberapa waktu lalu, sebanyak 271 orang warga telah turut di vaksin booster atau vaksin ke 3 dari sekitar kurang lebih 330 orang yang hadir dan selebihnya masih mengikuti vaksinasi ke 2 dengan jarak tiga bulan baru diperbolehkan untuk melakukan Vaksin booster atau vaksin ke 3.

BACA LAINNYA  Dandim 0415/Jambi selenggarakan Program Penanaman Pohon Serentak

 

Kades berharap, untuk program pemerintah tetap kita laksanakan, dan bagi warga masyarakat yang telah mengikuti vaksin 1 2 dan 3 dihimbau tetap menjaga protokol kesehatan, “pungkasnya.

 

 

Penulis : Doni Riyadi

Share :

Baca Juga

Berita

Bacok Istri, Seorang Suami di Desa Sungai Jering Diamankan Polisi

Berita

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat 

Berita

Bekali Warga Binaan Dengan Skill Berkualitas, Lapas Idi Gelar Pelatihan Kemandirian

Berita

Lewat Media Gathering, Yamaha Jambi Perkenalkan Aerox Alpha 

Berita

Wagub Sani Apresiasi Dibukanya Fakultas Kedokteran Universitas Adiwangsa

Berita

Pasangan Haji Sulaiman Dan Abdul Hamid Terima SK Dari Partai Demokrat 

Berita

Bupati Muaro Jambi Serahkan Bonus Kafilah Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tahun 2022

Berita

Polres Pidie Jaya Bersinergi Amankan Nataru: Operasi Lilin Seulawah 2024 Dimulai