Kapolda Jambi Berhasil Dievakuasi, Kapolri Sampaikan Terima Kasih Semua Pihak Kapolres Tanjab Timur Cek Tahanan di Rutan Pastikan Kesehatan  Cegah Kekerasan Anak, Kanwil Kemenkumham Jambi Terima Kunjungan LPA Kota Jambi Tinjau Bangunan Bedah Rumah, Kapolres Tanjab Barat : Insya Allah Pekan Pertama Februari Rampung Mahasiswa Asal Jambi Achmad Ivka Raihan Beserta Tim Wakili Indonesia dan Raih Juara II Tingkat Dunia Dalam Kompetisi East Medical Student Conference Nepal  

Home / Muaro Jambi

Jumat, 6 Mei 2022 - 12:41 WIB

Waka Polres Pimpin Pengamanan Tempat Wisata Candi Muaro Jambi 

Bidik Indonesia News, Muaro Jambi – Polres Muaro Jambi melakukan pengamanan Pos Pengamanan candi Muaro Jambi yang paling diminati oleh masyarakat , di Kecamatan Maro sebo Kabupaten Muaro Jambi Jum at (06/05/2022).

 

Kapolres Muaro Jambi AKBP .YUYAN Priatmaja.SIK.MH melalui kasi humas AKP .Amradi .SE mengatakan tempat wisata yang paling ramai dikunjungi oleh masyarakat baik dari kabupaten maupun dari luar daerah saat ini tempat wisata candi Muaro Jambi cukup ramai sehingga pengamanan lebih ditingkatkan sekitar tanggal 06 – 08 Mei 2022, dan untuk saat ini tidak ada kendala masih lancar, dan kita membuka pelayanan ini .

BACA LAINNYA  Kanit Reskrim Polsek Kumpeh Ulu Sidak Minyak Goreng Di Gudang Dan Minimarket

 

Waka polres Muaro Jambi Kompol Novrizal S.sos .MH memimpin pengamanan dicandi Muaro Jambi pagi ini bersama para PJU demi tertibnya masyarakat yang berkunjung dan kita tetap himbau masyarakat mematuhi protokes, Menyampaikan pos pelayanan ini juga di fungsikan sebagai pos istirahat bagi pemudik, serta bisa menjadi rujukan informasi bagi para pengguna jalan. Mulai dari kondisi arus, kondisi jalan dan jalur alternatif yang bisa di gunakan.

BACA LAINNYA  Jelang Autopsi Ulang, Malam Ini Makam Brigadir Yosua Dijaga Ketat

 

“Untuk masyaratak yang sedang mudik jika lelah jangan di paksakan bisa beristirahat sejenak, dan kita ingin pos pengamanan dan pos pelayanan ini memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat, layani dengan sebaik-baiknya.

 

kami sediakan Pos Pengamanan dan pos pelayanan yang ada di beberapa titik di Kabupaten Muaro Jambi

 

 

“Selanjutnya Kasi Humas Menghimbau Untuk para pengunjung selalu waspada, tetap hati – hati dan patuhi peraturan – peraturan lalu lintas yang telah kita pasang, serta selalu terapkan protokol kesehatan.

Sumber : Humas PMJ

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Unit Reskrim Polsek Kumpe Ulu Berhasil Amankan 10 Ton Minyak Diduga Ilegal

Muaro Jambi

Polres Muarojambi Tutup 40 Sumur Ilegal Drilling

Muaro Jambi

Kapolres Muaro Jambi Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra 2021

Muaro Jambi

Polres Muaro Siapkan Tiga Pospam Pengamanan dan Pelayanan Saat Nataru 

Muaro Jambi

Patroli Sekaligus Monitoring Minyak Goreng Didesa Bukit Subur

Muaro Jambi

Jalan Menuju Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Jambi di Perbaiki, Dansat : Terima Kasih Pj Bupati Muaro Jambi 

Muaro Jambi

Terlibat Kasus Narkotika Polres Muaro Jambi Rekomendasikan Pemecatan 5 Personel Nya

Muaro Jambi

Babinkamtibmas Desa Rantau Panjang Cek Ketersedian Minyak Goreng Menjelang Lebaran 1443 H