Polres Tanjab Barat bersama Pemkab Sosialisasi Sejak Dini Bahaya Narkoba di Sekolah Dasar Kapolda Jambi Pimpin Penandatanganan Nota Kesepahaman Tentang Satgas TPPO Bersama Instansi Terkait  Pengurus Pusat IWO Umumkan Kepengurusan Periode 2023-2028, Rumah Fatmawati Jadi Pilihan Tim Macan Polsek Jambi Selatan Bekuk Pelaku Percobaan Pemerkosaan Hingga Lukai Korbannya  5 Ton Air Bersih Kembali Disalurkan Sat Brimob Polda Jambi ke Desa Talang Kerinci 

Home / Berita

Sabtu, 18 Desember 2021 - 11:53 WIB

Warga Perumahan Batanghari City Residence (BRC) Kesal , Akses Jalan Ke Perumahan Tak Kunjung Di Perbaiki

Bidik Indonesia News, Batanghari – Miris kondisi Perumahan Batanghari City Residence (BCR) yang berlokasi di kelurahan Simpang Sungai Rengas, Kecamatan Maro Sebo Ulu, Batanghari. Pasalnya akses jalan diperumahan tersebut kini tidak ada perbaikan sama sekali.

 

Akses jalan hancur lebur membuat warga mengeluh dengan persoalan ini. Dalam hal ini, tentu pihak perumahan tersebut tidak memperhatikan kenyamanan penghuninya itu.

BACA LAINNYA  Terpilih Menjadi Ketua Himbari , Ini Harapan Muttaqin

 

Salah satu warga penghuni perumahan Batanghari City Residence, Cendra mengatakan bahwa perumahan tersebut tidak sesuai ekspektasi dan gambar yang ada yang sudah dipromosikan.

 

“Merasa tertipu ada juga, lihat gambar, wow bikin hati meleleh ingin cepat-cepat dapatnya. Rupanya tidak, 5 kali jauhnya,” Sebutnya, Sabtu (18/12/2021).

BACA LAINNYA  Terlibat Lakalantas di Betara, Mahasiswi STAIA Meninggal di Tempat

 

Cendra dan warga perumahan tersebut berharap kedepan lebih baik dari yang sebelumnya demi kenyamanan warga.

 

“Dari Lubuk Hati yang paling dalam, kami penghuni yang ada sekarang masih berharap agar perumahan BCR ini akan lebih elok kedepannya, walaupun tidak sesempurna digambarnya,” Tutupnya. (Edo)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Kontingen Jambi Raih Emas Pertama Dari Cabor Pencak Sila

Berita

Kasrem 042 Gapu Hadiri Penutupan Kejuaraan Badminton Piala Kapolda Hari Bhayangkara ke 77

Berita

7 Rumah di Kelurahan Legok Hangus Dilalap Si Jago Merah

Berita

Satreskrim Polres Tanjabbar Ciduk Pelaku Judi Togel Online 

Berita

Serahkan Penghargaan Proper, Al Haris Harap Perusahaan Jaga Lingkungan

Berita

Kasi Propam Polres Muaro Jambi Mendapat Reward “Polres Terbaik Penanganan Perkara KEPP”

Berita

Polda Jambi Ikuti Zoom Meeting Dialog Publik Kemerdekaan Pers dan Perlindungan Jurnalis

Berita

Operasi Ketupat 2023 Resmi Berakhir, Kabid Humas Polda Jambi: Selama Pelaksanaan Arus Mudik dan Balik Lancar