Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Kamis, 11 Agustus 2022 - 21:53 WIB

Klasemen Sementara Liga Santri Piala Kasad 2022 di Provinsi Jambi

Bidik Indonesia News, Jambi – Klasemen sementara Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022 grup A dan B yang digelar di Stadion KONI Tri Lomba Juang Kota Jambi sampai hari kedua, Kamis (11/8/2022).

 

Pondok Pesantren Jauharul Fallah Al Islami dari Muarojambi untuk sementara menduduki pemuncak klasemen grup A Liga Santri Piala Kasad 2022 dengan raihan 3 poin dari dua kali pertandingan.

 

Posisi runer up grup A ditempati Ponpes Hasni dari Sarolangun dengan raihan 3 poin satu kali pertandingan dan Ponpes Al Baqiattus Shalihat Kab Tanjab Barat sama raihan 3 point namun sudah 2 kali bertanding.

BACA LAINNYA  Buka Rakernis Bid Propam, Ini Pesan Kapolda Jambi

 

Sementara pemuncak klasemen sementara grup B diduduki Ponpes Al Jauharen dari Kota Jambi dengan 3 poin bersama Ponpes KH Abdul Satar Saleh dari Kabupaten Merangin masing – masing dari 1 kali pertandingan dengan selisih gol juga sama dengan yakni 2 gol.

 

Kelima tim yang memuncaki klasemen sementara Liga Santri Piala Kasad 2022 di Provinsi Jambi itu menjadi kandidat terkuat untuk memasuki babak semi final dan diharapkan dari salah satu tim tersebut akan mewakili Korem 042/Gapu pada tingkat nasional yang memperebutkan piala Kasad yang akan digelar di kawasan Jakarta

BACA LAINNYA  Gubernur Al Haris Sampaikan Nota Pengantar Ranperda APBDP 2024

 

“Semoga tim yang lolos dapat membawa nama baik Provinsi Jambi,” ungkap Kasiter Letkol Arm Budi Wahyono, S.H., M.I.P., selaku koordinator pelaksana kegiatan Liga Santri PSSI Piala Kasad zona Provinsi Jambi disela pertandingan sore tadi.

 

Selesai pertandingan di grup, format selanjutnya tim mendapatkan poin terbanyak dan kedua klasemen akan masuk ke Semi Final. Kemudian, untuk final Liga santri yang bermain di Stadion KONI Tri Lomba Juang Kota Jambi, digelar pada tanggal 15 Agustus mendatang, ungkap Kasiter.

 

Otentikasi : Penrem 042/Gapu

Share :

Baca Juga

Berita

Dipimpin Kapolres Muaro Jambi, Gedung Wicaksana Laghawa Logistik Polres Diresmikan

Berita

Kapolres Sarolangun Turun Langsung Lakukan Mediasi Terkait Perkelahian Antar Siswa Berujung Aksi Pemblokiran Jalan 

Berita

5 Karyawan PT. Kurnia Tunggal (PT.KT) Meninggal Dunia Akibat Keracunan Gas

Berita

Polres Kerinci Gelar TWG Pengamanan Debat Kandidat Pilkada Kota Sungai Penuh

Berita

Polsek Peureulak Barat Polres Aceh Timur Peduli Literasi, Bagikan 105 Al Quran dan Kitab

Berita

Tanjung Balai Hujan Lebat, Sejumlah Ruas Jalan Tenggelam.

Berita

BNPB Siapkan Dukungan Percepatan Penanganan Bencana di Yahukimo

Berita

Akan Edarkan 515 Exctasy dan 15 Paket Sabu, Warga Kasang Diamankan Satresnarkoba Polresta Jambi