Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Minggu, 21 Mei 2023 - 09:04 WIB

Ajak Wartawan Nonton Bioskop Bareng, Kabid Humas Polda Jambi: Kita Adalah Mitra Kerja 

JAMBI – Sebagai mitra kerja antara Polri dan Pers khususnya wartawan yang kerap melakukan peliputan di Mapolda Jambi dan dalam rangka mempererat sinergisitas, Bid Humas Polda Jambi ajak wartawan nonton bioskop bareng bertempat di Transmart, Sabtu (20/5/23).

 

Nonton Bioskop bareng tersebut diikuti langsung Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto, awak media serta personil Bid Humas Polda Jambi.

 

Disampaikan Kabid Humas Polda Jambi, nonton bareng ini dalam rangka refreshing di hari libur yang mana kalau keseharian kita khususnya Bid Humas dan wartawan peliputan Polda Jambi hari biasa kerja, ini kita isi dengan nonton bioskop bareng.

BACA LAINNYA  Rapimnas 2023, SMSI Sepakat Ciptakan Pemilu Damai

 

” Tujuannya untuk lebih memperkuat jalinan silaturahmi,” ungkapnya.

 

Selain itu Kombes Pol Mulia Prianto menyebutkan kita ini manusia biasa yang butuh juga hiburan sehingga kita isi dengan nonton bioskop bareng.

 

” Untuk film yang kita tonton adalah film action, dan baru ditayangkan di bioskop, jadi kita pesan untuk teman-teman Humas dan wartawan, ” lanjutnya.

BACA LAINNYA  Pj Bupati Muaro Jambi Buka Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022 di Desa Sekernan 

 

Kombes Pol Mulia Prianto juga menambahkan, Humas merupakan perpanjangan atau corong bagi wartawan untuk memberikan informasi sehingga hari-hari kegiatan humas itu sendiri selalu bersama rekan-rekan media.

 

” Kita berharap hubungan kemitraan antara Humas Polda Jambi dan Wartawan tetap terjalin dengan baik, apalagi dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat dalam bentuk pemberitaan sehingga membuat situasi kamtibmas di Provinsi Jambi tetap kondusif, “pungkasnya.

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Pj Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah : DPC APDESI Harus Kerja Ikhlas dan Cerdas

Berita

Hari Pertama Operasi Patuh 2023, Ditlantas Polda Jambi Lakukan Teguran ke Sopir Batubara dan Siswa Bolos Sekolah 

Berita

HPN 2024 di Jakarta

Berita

Sambut Idul Fitri, Masyarakat Maro Sebo Ulu Batanghari Dengan Menggelar Takbir Keliling 

Berita

Ketua MD KAHMI Tanjabbar : Munas ke XI Memperkuat Komunikasi dan Silaturahmi

Berita

Satresnarkoba Bekuk 2 Pelaku dan Amankan 3 Kilogram Sabu di Dalam Plastik Teh Cina

Berita

Pamerkan Proses Produksi High Quality, Yamaha Ajak Media dan Blogger Nasional Kunjungan Pabrik  

Berita

Personel Polres Tanjab Timur Berbagi Makanan Usai Sholat Jum’at