Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Senin, 30 September 2024 - 15:06 WIB

Al Haris Hadiri Perayaan Berdirinya Kelenteng Hok Kheng Tong ke-88 Jambi

Oplus_131072

Oplus_131072

Jambi – Calon Gubernur Jambi nomor urut 2 Al Haris hadir ditengah ribuan warga keturunan Tionghoa Jambi dalam rangka perayaan berdirinya Kelenteng Hok Kheng Tong ke-88, Sabtu (28/09/2028) malam.

 

Kehadiran Al Haris ini disambut antusias warga keturunan Tionghoa Jambi. Mereka menyebut Al Haris sosok birokrasi sejati dan tepat untuk kembali memimpin Jambi periode 2024-2029.

 

“Terima kasih atas kehadiran sosok yang kami cintai, sosok Gubernur Jambi periode 2021-2024. Dan kembali untuk Calon Gubernur Jambi bersama Pak Kyai yang kami cintai Abdullah Sani. Beliau birokrasi sejati, pernah menjadi Bupati Merangin 2 periode,” kata warga keturunan Tionghoa Jambi dan meminta Al Haris memberikan kata sambutannya.

BACA LAINNYA  Secara Terbuka dan Transparan, Polda Jambi Umumkan Penetapan Akhir Kelulusan Rekrutmen Bintara Polri

 

Sementara itu, Al Haris mengucapkan terima kasih kepada seluruh warga keturunan Tionghoa Jambi yang telah mengundang dirinya untuk merayakan berdirinya Kelenteng Hok Kheng Tong ke-88.

 

“Selamat atas perayaan berdirinya Kelenteng Hok Kheng Hong ke-88, semoga dengan ini semakin mempererat silaturahmi antar sesama kita,” kata Al Haris.

 

Al Haris menyebutkan warga keturunan Tionghoa turut banyak memberikan sumbangsih untuk pembangunan Jambi. Bahkan sejarah juga mencatat, lanjut Al Haris sejak dulu sudah berdampingan dengan warga Tionghoa.

BACA LAINNYA  Wagub Sani Apresiasi Marketplace Lokal Jambi PARTO.ID

 

“Terima kasih banyak atas sumbangsih bapak ibuk membangun Jambi, bahwa dulu banyak pejuang dari keturunan China. Artinya kita sudah lama sekali membangun Jambi bersama-sama. Inilah Jambi yang sebenarnya penuh warna wani entinis, mari kita terus bina kerukunan ini,” ujar Al Haris lagi.

 

Al Haris dan Abdullah Sani merupakan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi nomor urut 2. Haris-Sani didukung 14 partai politik yakni PAN, Partai Gerindra, Partai Golkar, PDIP, Partai Demokrat, PKB, PKS, PPP, PBB, Perindo, Hanura, Partai Buruh, Partai Ummat, Partai Garuda.(*)

Share :

Baca Juga

Berita

Penyerahan SK Remisi Umum bagi Narapidana/Anak Lapuanja Dalam Rangka Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 78 

Berita

Ketahuan Tanam Ganja Di Ladang, Ini Pengakuan Tersangka

Berita

5 Warga teluk rendah Tenggelam di Sungai Batanghari, Tim SAR Lakukan Pencarian

Berita

Safari Subuh di Masjid Al-Muttaqin, Gubernur Al Haris Beri Bantuan dan Santunan ke Anak Yatim 

Berita

Perkuat Budaya Selamat! Pelindo Jambi Edukasi Pengemudi Angkutan Barang Di Bulan K3 Nasional

Berita

Dua Truk Terlibat Kecelakaan, Evakuasi Turunkan Alat Berat

Berita

Pangdam II/Sriwijaya melaksanakan olahraga bersama di Markas Yonif 142/Ksatria Jaya

Berita

Kapolres Pidie Jaya Pimpin Patroli Motor, Perkuat Stabilitas Menjelang Pilkada 2024