Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Selasa, 9 Agustus 2022 - 13:36 WIB

Danrem 042/Gapu Terima Audiensi Kepala BNN Jambi

Bidik Indonesia News, Jambi – Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jambi Brigjen Pol Wisnu Handoko, S.I.K., M.M melaksanakan audiensi bersama Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono, S.IP., M.M., di Makorem Lantai 2 Jalan Jendral Urip Sumoharjo, Sungai Putri, Kota Jambi, Selasa (09/08/2022).

 

Adapun tujuan kedatangan Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jambi untuk melakukan silaturrahmi dan anjangsana serta koordinasi dan kolaborasi dalam pelaksanaan Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) di wilayah provinsi Jambi.

BACA LAINNYA  NIK Bisa Jadi Identitas Peserta JKN, Manajemen RS Diimbau Edukasi Jajaran Petugasnya

 

Sementara itu Danrem 042/Gapu menyambut baik kedatangan Kepala BNN Prov. Jambi dan menyampaikan ucapan.

 

“Selamat datang dan terimakasih telah mengunjungi Makorem 042/Gapu dan kami siap membantu dan akan selalu berkoordinasi dan kolaborasi untuk mendukung tugas BNN Provinsi Jambi,” ujar Danrem.

BACA LAINNYA  Kecelakaan di Pematang Tembesu, Dua Warga Tungkal Ilir Meninggal di Tempat

 

Nampak hadir mendampingi Danrem 042/Gapu, yakni Kasrem 042/Gapu, Kasiops Kasrem 042/Gapu, Kasipers Kasrem 042/Gapu dan Kasilog Kasrem 042/Gapu.

 

Otentikasi : Penrem 042/Gapu

Share :

Baca Juga

Berita

Setelah Kunjungan Kerja, Duta UEA Solat Bersama Dengan Wagub Aceh di Masjid Raya

Berita

Pj Bupati Muaro Jambi Pastikan Petugas KPPS Pemilu 2024 Terdaftar Sebagai Peserta Aktif di JKN

Berita

Vaksinasi Serbu Desa, Bupati dan Kapolres Muaro Jambi Lepas Tenaga Kesehatan 

Berita

Puncak Arus Mudik Lebaran, 371 Personil Ditlantas Polda Jambi Disiagakan

Berita

Pastikan Stok Cukup dan Harga Stabil Jelang Idul Fitri, Ditreskrimsus Polda Jambi Lakukan Pemantauan dan Pengawasan di Pasar Tradisional 

Berita

Gelar Musrenbangdes, Pemdes Lambur 1 Saring 5 Usulan Skala Prioritas

Berita

Kapolda Jambi Sambut Kedatangan Kepala Staf TNI Angkatan Darat dan Rombongan

Berita

Dandim 0416/Bute Bersama Anggota serta Persit KCK Cabang XXIV bagikan Takjil kepada Para Pengguna Jalan