Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Jumat, 11 Agustus 2023 - 10:13 WIB

Hari jadi Polwan ke 75, Polda Jambi Gelar Olahraga Bersama Yang Turut diikuti Kapolda Jambi

JAMBI – Polda Jambi gelar Apel Pagi personel dan Olah Raga bersama di Lapangan Hitam Mapolda Jambi dalam rangka Hari Jadi Polwan ke-75 pada Jum’at, (11/08/2023).

 

Apel pagi dipimpin oleh Kabid Dokkes Polda Jambi Kombes Pol. dr. Yolie Diana, dihadiri oleh Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono, Wakapolda Jambi Brigjen Pol. Yudawan Roswinarso dan Para PJU Polda Jambi.

 

BACA LAINNYA  Korem 042/Gapu Peringati Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H

Disampaikan oleh Kabid Dokkes Polda Jambi, bahwa kegiatan Olah raga Bersama ini merupakan bagian dari rangkaian kegiatan Hari Jadi Polwan ke-75, yang mana nantinya acara puncak akan dilaksanakan Syukuran Polwan.

 

” Hari ini kita akan melaksanakan Olahraga Bersama dalam rangka Hari Jadi ke-75 Polwan RI, perlu kiranya kami sampaikan ucapan terimakasih kepada Bapak Kapolda, Wakapolda dan seluruh PJU Polda Jambi yang telah mendukung tugas Polwan khususnya Polwan Polda Jambi. ” Ucap Kabid Dokkes.

BACA LAINNYA  Gelar Upacara Hari Kemenkumham Ke-78, Sekda Provinsi Jambi Sampaikan Pesan Menkumham RI

 

Diharapkan melalui olahraga bersama ini, dapat dilaksanakan dengan semangat dan mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi kita semua.

 

Usai dilaksanakan apel pagi, kegiatan dilanjutkan dengan olahraga bersama dan games seru yang telah disediakan oleh panitia untuk memeriahkan Hari Jadi ke-75 Polwan RI.

Share :

Baca Juga

Berita

Berhasil Ungkap Tindak Pidana Narkoba, 27 Personil Polda Jambi Terima Penghargaan dari Kapolda Jambi 

Berita

Pimpin Sertijab Dandim 0415/Jambi, Ini Pesan Tegas Danrem 042/Gapu

Berita

Ground Check, Kapolres Tanjab Barat Datangi Lokasi Titik Api di Bram Itam dan Betara 

Berita

Pimpin Rakor Lintas Sektoral Jelang Nataru Bersama Wakil Gubernur, Kapolda Jambi Sampaikan Strategi Pengamanan Nataru

Berita

Babinsa Talang Banjar Dukung Kegiatan Posyandu Demi Balita Sehat.

Berita

Diduga Akibat Kanal Limbah Pabrik Sawit PT. Makin Grup, Sawah Warga Tak Pernah di Garap Lagi

Berita

Breaking News, Polda Jambi Kembali Hentikan Mobilisasi Angkutan Batu bara, Ini Penyebabnya 

Berita

Pertengahan Ramadhan, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional