Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Minggu, 25 Juni 2023 - 22:15 WIB

Kasrem 042 Gapu Hadiri Penutupan Kejuaraan Badminton Piala Kapolda Hari Bhayangkara ke 77

JAMBI – Sebagai bentuk sinergitas antara TNI dan Polri khususnya Korem 042 Gapu dan Polda Jambi, Kasrem 042 Gapu Kolonel Inf Ali Aminudin menghadiri langsung penutupan Kejuaraan Badminton Piala Kapolda Jambi dalam rangka Hari Bhayangkara ke 77 bertempat di Badminton Hall Pasir Putih, Minggu malam, (25/6/23).

 

Penutupan Kejuaraan Badminton Piala Kapolda ditutup langsung oleh Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono didampingi Ketua Bhayangkari Daerah Jambi Ny Rena Rusdi.

 

Tampak hadir mewakili Gubernur Jambi, Ketua PBSI Provinsi Jambi, Pejabat Utama Polda Jambi, mewakili KONI Provinsi Jambi dan tamu undangan lainnya.

 

Dalam kesempatan tersebut Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono menyebutkan bahwa kegiatan ini sebagai bentuk Polri bersama-sama dengan masyarakat mendukung untuk memajukan dan mengembangkan serta memajukan olahraga di Provinsi Jambi dan Polri khususnya Polda Jambi bersama-sama masyarakat menjaga situasi kamtibmas di Provinsi Jambi kondusif.

BACA LAINNYA  Jelang Peringatan Hari Ibu ke-95, Persit KCK cabang XXIII Kodim 0415/Jambi, Ikuti Ziarah dan Tabur Bunga

 

” Kejuaraan Badminton Piala Kapolda Jambi Tahun 2023 merupakan ajang silahturahmi kita semua yang alhamdulillah berjalan dengan lancar,” ungkap Kapolda.

 

Sementara itu Kasrem 042 Gapu Kolonel Inf Ali Aminudin menyebutkan bahwa kita TNI khususnya Korem 042 Gapu siap untuk terus bersinergi dengan Polri khususnya Polda Jambi dalam menjaga situasi kamtibmas di Provinsi Jambi agar tetap kondusif.

 

” Atas nama Korem 042 Gapu mengucapkan selamat kepada para pemenang, semoga apa yang disampaikan Pak Kapolda bahwa olahraga di Jambi bisa terus maju,” pungkasnya.

 

Untuk penyerahan Piala Kejuaraan Badminton Piala Kapolda Jambi diantaranya adalah Kasrem 042 Gapu Kolonel Inf Ali Aminudin menyerahkan Piala Kategori Baregu Antar Satker, dilanjutkan penyerahan Piala kepada pemenang kategori Ganda Veteran Putra oleh Ketua PBSI Provinsi Jambi dan Penyerahan Piala kepada Juara kepada Kategori Ganda Dewasa Putra oleh Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono.

BACA LAINNYA  Gubernur Al Haris Pimpin Rakor Politik Se-Provinsi Jambi

 

Adapun untuk juara pada Kejuaraan Badminton Piala Kapolda adalah sebagai berikut :

 

Kategori Beregu Antar Satker

Juara :

 

1. Polres Kerinci

2. Polres Merangin

3. Sat Brimob Polda Jambi dan Polres Tanjung Jabung Barat

(Juara Bersama)

 

Kategori Ganda Veteran Putra

Juara :

 

1. Unang Rahmat+Yusep Surya (PB. Tjakrindo Master)

2. Muharwan+Nazaruddin (PB.

IDI Sarolangun)

3. Riyan+Trikus (PB. All Reyhan) dan Adrimal+ Risdianto (PB. All Reyhan).

 

Kategori Ganda Dewasa Putra

Juara :

 

1. Ade+Angga (PB. Cakra)

2. Jelang Fajar+Surifan Zega

(PB. Tjakrindo)

3. Erfan+Rudi (PB.Setia) dan Andi+ Ihsan (PBSI Jambi).

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

2 Unit Rumah Semi Permanen di Payo Selincah Ludes Terbakar

Berita

Besok, Angkutan Batu bara Sudah Tidak Boleh Keluar dari Mulut Tambang Ini Sanksi nya Jika Melanggar

Berita

Sukses Dengan Single Pertama I Wanna Be Loved, Kini Safira Luncurkan Karya Terbaru Berjudul “YOURS”

Berita

Kampanye Akbar Partai Aceh (PA) Meriah Dan Sukses 

Berita

Mahasiswa Hukum Pidana Islam UIN STS Jambi Laksanakan Kuliah Umum di Kejaksaan Tinggi Jambi

Berita

Banjir dan Longsor di Sumbar, 19 Orang Meninggal dan 7 Orang Hilang

Berita

MTQ Tingkat Kelurahan Sungai Bengkal Berjalan Sukses

Berita

BREAKING NEWS : Disenggol Ponton, Tiang Halte Sungai di Desa Kempas Jaya Amblas