Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Advetorial

Senin, 3 Januari 2022 - 20:53 WIB

Betabur Penghargaan, Kasat Reskrim Muaro Jambi Telah Raih 18 Penghargaan Selama Mengabdi

Bidik Indonesia News, MUAROJAMBI – Dalam penanganan penyelesaian perkara jajaran Polda Jambi, Sat Reskrim Polres Muaro Jambi mendapat peringkat 1 dengan capaian hingga 90,28 persen pada tahun 2020.

 

Memasuki awal tahun 2022 dan bertepatan kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi (korp lapor) pada tanggal 1 Januari 2022, Kasat Reskrim Polres Muaro Jambi AKP Khoirunnas SIK MH dan personel Sat Reskrim Polrea Muaro Jambi menerima penghargaan yang diberikan oleh Kapolres AKBP Yuyan Priatmaja.

Piagam penghargaan yang diberikan kepada AKP Khoirunnas tersebut atas dedikasi peringkat pertama penyelesaian perkara tindak pidana semester II TA 2021 se Polda Jambi jajaran, serta penghargaan sebagai motivator pelaksanaan tugas Sat Reskrim.

BACA LAINNYA  HUT Bhayangkara dan HUT Dokkes Polri ke-76 Polda Jambi Bersama RS. Bhayangkara Selenggarakan Operasi Bibir Sumbing

 

Disampaikan AKP Khoirunnas saat diwawancarai menyebutkan, sejak mengabdikan diri di Kepolisian Republik Indonesia telah menerima 18 penghargaan dari Polda Jambi , Polres ,dan Bupati.

” Alhamdulillah atas apa yang di raih, akan tetapi ini bukan kebanggaan namun tugas dan tanggung jawab sudah menjadi suatu keharusan dalam melaksanakan tugas sebagai anggota Polri, ” tutur Akpol angkatan 2013 tersebut.

 

Atas dedikasi dan diterimanya penghargaan tersebut kedepannya akan menjadi motivasi bagi anggota Polri lainnya untuk menunjukkan dedikasi yang tinggi dalam pengabdian sebagai Abdi Negara.

BACA LAINNYA  Sekda Budhi Hartono S, Sos,.Hadiri Safari Dakwah Zikir Dan Muhasabah Di Desa Mendalo Laut,

 

” Saya mengucapkan terima kasih kepada Pak Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK , dan juga Kapolres Muaro Jambi AKBP Yuyan Priatmaja SIK MH selaku pimpinan yang telah mensuport bagaimana pencapaian kinerja yang optimal,” lanjutnya.

 

Selain itu, ucapan terima kasih juga kepada Bupati Muaro Jambi yang telah memberikan kepercayaan kepada Polri khususnya Polres Muaro Jambi dengan menciptakan situasi kamtibmas dan sinergitas yang telah terjalin, tutupnya.(Dhea)

Share :

Baca Juga

Advetorial

Anggota DPRD Kabupaten Muaro Jambi Minta Kepada Pemkab Untuk Tinjau Forum CSR.

Advetorial

Ditetapkan KPU Sebagai Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati, MBZ Siap Berlaga di Pilbup Muaro Jambi dan Optimis Raih Kemenangan

Advetorial

PJ Bupati Bahcyuni Deliansyah SH.MH Hadiri Launching Inovasi Dukcapil.

Advetorial

Nomor Bantuan Polda Jambi Aktif 24 Jam, Begini Cara Hubunginya

Advetorial

Pj Bupati Muaro Jambi Menjamu Paskibra Perwakilan Kabupaten Muaro Jambi.

Advetorial

Terkesan dipaksakan, DPRD Muaro Jambi Minta Raden Najmi Tunda Job Fit Pejabat

Advetorial

Hidup Sederhana, Ternyata Irjen Pol Rusdi Hartono Pernah Makan Satu Butir Telur Dibagi Empat

Advetorial

Wagub Sani : Safari Ramadhan Kokohkan Hubungan Masyarakat dengan Pemerintah