Polres Tanjab Barat bersama Pemkab Sosialisasi Sejak Dini Bahaya Narkoba di Sekolah Dasar Kapolda Jambi Pimpin Penandatanganan Nota Kesepahaman Tentang Satgas TPPO Bersama Instansi Terkait  Pengurus Pusat IWO Umumkan Kepengurusan Periode 2023-2028, Rumah Fatmawati Jadi Pilihan Tim Macan Polsek Jambi Selatan Bekuk Pelaku Percobaan Pemerkosaan Hingga Lukai Korbannya  5 Ton Air Bersih Kembali Disalurkan Sat Brimob Polda Jambi ke Desa Talang Kerinci 

Home / Berita

Kamis, 24 Februari 2022 - 19:16 WIB

Polres Muaro Jambi kuti Zoom Meeting Bersama Kapolri Terkait Percepatan Vaksin

Bidik Indonesia News – MUARO JAMBI, Kapolres Muaro Jambi AKBP Yuyan Priatmaja S.I.K,MH, Melaksanakan kegiatan Vaksinasi Anak Secara Serentak melalui Zoom Metting Bersama, Kapolri Jendral Polisi Listyo Sigit Prabowo, bertempat di SD Negeri 65 Desa Baru Kec. Maro sebo Kab. Muaro Jambi,Kamis 24/02/22

 

Dalam pelaksanaan kegiatan vaksinasi serentak bersama Kapolri melalui zoom metting, Kapolres Muaro Jambi AKBP Yuyan Priatmaja didampingi Kabag Log Kompol Aroni Candra, S.H., M.H, Kapolsek Maro Sebo Akp. Taroni Zebua.SH.MH., Kanit Regident satlantas Ipda Meiselin Lobat. S.Trk.

 

Dan di ikuti Pabung Kodim 0415 jambi Letkol Inf. Safendi S.Ag., Sekda Budhi Hartono,S.Sos., M.T, Kadis pendidikan Erwanisa, Kepala BPBD Ir. Ardianus, Kadis Kesehatan Afifudin, SKM., MKM, Kapuskesmas Jambi Kecil H. Isah. SKM, M.Kes.dan Kepala SD.N 65 Desa Baru Ibu. Rusnah,S.pd.

BACA LAINNYA  Tangani Keluhan Masyarakat Soal BPJS, Pimpinan Ombudsman: Jalankan Fungsi Koordinasi dan Komunikasi yang Baik

 

Dalam arahannya kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo Menyampaikan “Mengapresiasi setinggi -tingginya di kegiatan akselerasi vaksinasi ini yg dilakukan secara serentak diseluruh indonesia.

 

Dan Terus tingkatkan kegiatan vaksinasi terutama vaksin 1 dan 3 ( boster ) untuk vaksin 3 ( boster ) agar dilaksanakan pada tempat tempat terjadinya interaksi masyarakat”kata Kapolri

 

Kapolri juga menambahkan Vaksinasi agar didahulukan para lansia, anak-anak dan masyarakat,yang belum divaksin sama sekali ( vaksin 1 ) karena angka kematian paling tinggi sebanyak 60 % akibat covid 19 adalah lansia dan masyarakat yang belum divaksin sama sekali.

BACA LAINNYA  Optimis Bachyuni Kembali Terpilih Sebagai Pejabat Bupati Muaro Jambi

 

Angka penambahan vasien omicron hanya dapat dikendalikan dengan vaksinasi covid 19 dan penerapan protokol kesehatan.

 

jendral Polisi Sigit juga mengucapkan Terimakasih yang setinggi tingginya kepada TNI, kemenkes RI dan Pemerintah daerah yang telah bersinergi dalam mengendalikan pandemi ini.

 

Dengan tetap meningkatkan kegiatan Vaksinasi dan Penerapan Prokes”jelas Kapolri Jendral Listyo Sigit Dalam Arahannya.

Sumber : Humas PMJ

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Ditreskrimsus Polda Jambi Ungkap Kasus Investasi Bodong CV JMI

Berita

Kapolda Jambi Lepas Ekspedisi Merah Putih Atap Sumatera Polda Jambi Sambut HUT RI ke Gunung Kerinci

Berita

Patroli Perairan dan Pantau Situasi Kamtibmas, Irjen Pol Rusdi Hartono Turut Pantau Aktivitas Nelayan

Berita

Jenderal TNI Dudung Abdurachman Resmi Menjabat Kasad

Berita

Danrem 042/Gapu Hadiri Apel Nyata Peningkatan Tertib Berlalu Lintas

Berita

Terkait Tiga Laporan Salah Satunya Bimtek Kades, Erfan Penuhi Panggilan Kejari Tanjab Timur

Berita

Dirlantas Polda Jambi : Terapkan Permen ESDM dan PP no 30 Agar Angkutan Batubara Bisa Tertib

Berita

Bupati Tanjab Barat Lantik 11 Pejabat Struktural