Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Kamis, 23 November 2023 - 08:29 WIB

8 Pegawai Bea Cukai Jambi di Mutasi

Jambi – Bea Cukai Jambi mengadakan perpisahan pegawai yang dimutasi dari KPPBC TMP B Jambi Pada Kamis (15/11) bertempat di aula kantor.

 

Sesuai dengan Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai Nomor KEP-43/BC.09/2023 tentang Pemindahan Pegawai di Lingkungan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, sebanyak 8 (delapan) pegawai Bea Cukai Jambi yang dimutasi.

 

Dalam kesempatan ini Kepala Kantor Bea Cukai Jambi, Wijang Abdillah menyampaikan terima kasih kepada para pegawai yang mutasi atas kontribusinya selama bertugas di kantor Bea Cukai Jambi.

BACA LAINNYA  Kejaksaan Negeri Batanghari Lakukan Pemusnahan Barang Bukti Narkoba dan Ganja

 

Bahwa mutasi pegawai merupakan suatu hal yang sepatutnya disyukuri oleh setiap pegawai, waktu yang telah dilalui oleh masing-masing pegawai yang telah mutasi merupakan sebuah proses untuk mengembangkan diri, mengembangkan kepemimpinan dalam organisasi.

 

“Semoga nantinya para pegawai yang mutasi dapat segera menyesuaikan diri dengan lingkungan kerja kantor yang baru karena tuntutan pekerjaan dan tantangan yang dihadapi kedepan akan semakin tinggi dan kompleks,”Ujarnya.

BACA LAINNYA  Ditreskrimsus Polda Jambi Ringkus Empat Pelaku Tukang Masak Minyak Ilegal

 

Lanjut Kepala Kantor Bea Cukai Jambi menyampaikan “Selamat bertugas di tempat yang baru dan sukses selalu Jr. Washu Tewan, Deris Reska Putra, Fibrio Sidiq Bardiansyah, Ahmad Sabiqi, Ardian Juliananda, Rizal Satria Gunanda, Rayhanah, dan Dessy Julianeta Sibagariang, Terima kasih atas dedikasi yang luar biasa selama bertugas di KPPBC TMP B Jambi, ” tutup nya.

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Pengamanan Natal 2023 dan Tahun Baru, 1.539 Gabungan Diterjunkan, Polda Jambi Siapkan 14 Posyan, 29 Pos Pam

Berita

Kapolda Jambi Jadi Pemateri FGD Optimalisasi Peran Satker Binmas Dalam Implementasi Tugas-tugas Preemtif

Berita

Polres Tanjab Barat Wujudkan Impian Warga Miliki Rumah Layak Huni

Berita

Sambangi Warga Yang Terdampak Banjir, Kapolres Bungo Beserta Ibu Bhayangkari Berikan Obat-obatan Dan Vaksin

Berita

Padat Karya di Mayang Mangurai Lurah Turun Langsung

Berita

Zuwanda Dipercaya Pimpin TLCI Chapter 01 Jambi Periode 2023-2026

Berita

Gunakan Kapal Polairud, Kapolda Jambi Sisir Sungai Batanghari Sembari Bagikan Bantuan

Berita

Diduga Keracunan Gas, Tongkang PT. KT Renggut 5 Korban Jiwa