Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Senin, 3 Januari 2022 - 18:50 WIB

Jumpa Pemulung, IW Anggota DPRD Provinsi Jambi Ikut Kumpulkan Barang Bekas

Bidik Indonesia News, MUAROJAMBI – Mewakili Rakyat dan mendengarkan aspirasi rakyat merupakan salah satu fungsi dari Anggota DPRD yang mana kali ini terlihat tidak biasa dan patut di acungkan jempol.

 

Anggota DPRD Provinsi Jambi tersebut adalah Ivan Wirata yang merupakan Anggota Fraksi Golkar serta ketua DPD Partai Golkar Muaro Jambi.

 

Pasalnya, pada saat dirinya hendak pulang kerumah dan ditengah jalan kawasan Tempino bertemu seorang Pemulung, sehingga berkomunikasi serta dialog hingga ikut mengumpulkan barang bekas menyusuri jalan Tempino Kabupaten Muaro Jambi.

 

Merasa dari rakyat dan untuk rakyat, Ivan Wirata tidak malu serta tidak merasa jijik dengan ikut mengumpulkan barang bekas tersebut.

BACA LAINNYA  Awal Tahun 2025 Kasus Kekerasan Terhadap Anak Meningkat 

 

Saat di tanya Ivan Wirata, Pemulung tersebut bernama Pak wirman merupakan warga Tempino Kabupaten Muaro Jambi yang kesehariannya mencari barang plastik bekas.

 

Tidak ada teman istri maupun anak, hidup sebatang kara menjajal jalan ruas tempino – bulian mengumpulkan plastik bekas untuk menyambung hidup hal ini sudah cukup lama ia lakukan.

 

Secara fisik pak wirman memang mempunyai keterbatasan pengetahuan akan tetapi kita banyak belajar dari beliau bagaimana upaya perjuangan untuk hidup apapun harus ia lakukan.

 

Menyikapi tindakan Anggota DPRD Provinsi Jambi tersebut dan diwawancarai menyebutkan, Pak Wirman tersebut merupakan masyarakat, dan kita juga masyarakat tidak ada salahnya saling membantu serta saling tegur sapa.

BACA LAINNYA  Sambut Bulan Suci Ramadhan, Kakanwil Ditjenpas Jambi Perintahkan Razia Serentak pada Lapas di Wilayah Jambi

 

” Bukan karena saya Anggota DPRD terus ada yang patut kita tolong malah kita tidak peka, itu salah,” ujarnya, Senin (03/1/22).

 

Dijelaskan Ivan Wirata, semoga kedepan hal ini tidak ada lagi dan tentu kita akan berfikir mencarikan solusinya bagaimana kedepan kehidupan masyarakat terlantar tidak terjadi lagi.

 

” Kita akan cari solusi agar masyarakat khususnya Kabupaten Muaro Jambi bisa mendapatkan penghidupan yang layak,” tutupnya. (Dhea)

Share :

Baca Juga

Berita

Ini Yang Dibahas Executive General Manager PT Angkasa saat Silaturahmi Bersama Kapolda Jambi 

Berita

Kapolres Aceh Timur Menutup Kegiatan Pelatihan Jurnalistik Bagi Personel

Berita

Kodim 0415/Jambi Gelar Program Bedah Rumah Dalam Rangka HUT Ke-78 Kodam ll/SWJ

Berita

Judol, Genk Motor Hingga Jukir Terjaring Razia Pekat Polresta Jambi

Berita

Ditpolairud Polda Jambi Gelar Anjangsana ke Purnawiran dan Warakawuri Sambut HUT Polairud ke 73

Berita

Prajurit Korem 042/Gapu dan Persit Laksanakan Senam Bersama

Berita

Optimalisasi Peran dan Fungsi, Banmus DPRD Jambi Kunker ke DPRD DKI Jakarta

Berita

Pria 38 Diatangkap Polsek Tebing Tinggi Atas Dugaan Kepemilikan Ganja