Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Jumat, 26 April 2024 - 16:55 WIB

Kapolres Sarolangun Turun Langsung Pimpin Pengamanan Festival Beatrix Balimbi Biduk 2024 Yang Berjalan Aman dan Sukses

SAROLANGUN – Festival Beatrix Balumbo Biduk Tahun 2024 Kabupaten Sarolangun resmi ditutup, Kamis (25/4/24). Yang mana selama dua hari berlangsungnya acara, terlaksana dengan lancar, aman dan kondusif.

 

Dalam pengamanan yang ektra ketat tersebut, ratusan Personil Tim Gabungan Polres Sarolangun turut dilibatkan personil TNI, Satpol PP, Dinas Perhubungan, Pemadam Kebarakan, BPBD dan Tim Kesehatan.

 

Dalam pengamanan tersebut, Kapolres Sarolangun AKBP Budi Prasetya, S.IK, M.Si turun langsung selaku yang bertanggung jawab atas situasi keamanan selama berlangsungnya acara.

 

Perwira berpangkat Melati Dua tersebut turut menyambangi masyarakat serta para peserta yang akan mengikuti pertandingan.

BACA LAINNYA  Pupuk Sinergitas dan Kebersamaan, Band Kartipala Brimob Polda Jambi Latihan Bersama Prajurit Yonif Raider 142 KJ

 

Dari pantauan di lapangan, orang nomor satu di jajaran Polres Sarolangun bersama para personil melakukan patroli jalan kaki ke sepanjang lokasi yang digunakan masyarakat untuk menonton pacu biduk.

 

Tak hanya berpatroli jalan kaki, AKBP Budi Prasetya menghampiri masyarakat untuk sekedar berbincang santai sambil menyelipkan pesan pesan kamtibmas. Hal tersebut ia lakukan untuk memastikan situasi selama berlangsungnya acara berjalan aman dan kondusif.

 

“Kami mengucapkan banyak terima kasih kepada masyarakat Kabupaten Sarolangun yang telah menjaga situasi kemanan selama acara berlangsung aman dan kondusif, khusunya kepada seluruh personil gabungan yang terlibat pengamanan, Panitia lomba serta dan peserta lomba. Situasi aman adalah situasi yang diciptakan bukan datang dengan sendirinya” ujar AKBP Budi kepada awak media.

BACA LAINNYA  Terpantau Arus lalu lintas Angkutan Batubara Ikuti Aturan dan Lengang Pada Hari ke 8

 

Untuk diketahui perlombaan Pacu Biduk Type A Juara I Fajar Junior, Juara II : Putra Gunung Kembang B Juara III Putra Gunung Kembang C, Juara IV Putra Gunung Kembang A, sedangkan Type B Juara I Fajar Junior Juara II Putra Gunung Kembang B, Juara III Sakti alam Barajo A, Juara IV Putra Gunung Kembang. (Hms PS)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Pangdam II/Swj Tinjau Karya Bakti Skala Besar Korem 042/Gapu

Berita

Kunjungi Pos Pam Dan Pos Yan Ketua bhayangkari Bagikan Bingkisan

Berita

Danrem 042/Gapu Pimpin Acara Pisah Sambut Pejabat Utama di Aula Rumah Dinas

Berita

Polda Jambi Gelar Pembekalan dan Pelatihan Ketrampilan Bagi Personelnya yang Memasuki Masa Pensiun

Berita

Kapolda Jambi Terima Penghargaan dari BPI KPNPA RI

Berita

Dandim 0415/Jambi Hadiri Rapat Optimalisasi Lahan Pertanian dengan Kasad Melalui Videoconference

Berita

Lari Ke Jambi, Pelaku Penculikan Anak Di Riau Diamankan Tim Resmob Polda Jambi

Berita

Sejumlah Pejabat Polres Tebo Berganti