Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Jumat, 31 Desember 2021 - 16:02 WIB

Kriminalitas DiSepanjang Tahun 2021 Turun, Ini Penjelasan Kapolda Jambi

Bidik Indonesia News, JAMBI – Angka kriminalitas di Provinsi Jambi sepanjang tahun 2021 turun jika dibandingkan dengan tahun 2020 lalu.

 

Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo mengatakan, tahun 2021 ini tercatat ada sebanyak 4.992 kasus kriminalitas yang ditangani Polda Jambi dan Polres jajaran.

 

BACA LAINNYA  HMI Responsif - Menggerakan Masyarakat Menuju Civil Society 5.0

Jumlah tersebut turun jika dibandingkan dengan tahun 2020, dimana ada 5.798 kasus kriminalitas yang ditangani Polda Jambi dan jajaran.

 

“Turun 806 kasus atau -13,5 persen,” kata Rachmad saat menyampaikan hasil kinerja Polda Jambi dan jajaran sepanjang tahun 2021, Jumat (31/12).

 

“Kinerja penyelesaian gangguan Kamtibmas tahun 2021 sebesar 78,2 persen atau naik 2,6 persen,” kata Rachmad menambahkan.

BACA LAINNYA  Atok di Vonis Hakim 36 Hari, Damewati Sihite SH MH: Di Bungo Masih Ada Keadilan

 

Rachmad menyampaikan terima kasih kepada Direktorat Reserse Kriminal Umun Polda Jambi dan seluruh jajaran atas kerja keras dalam menekan angka kriminalitas di Jambi sepanjang tahun 2021 ini. (Dhea)

Share :

Baca Juga

Berita

Pelihara Sarana dan Prasarana Kelurahan, Babinsa Bantu Gotong Royong Perbaiki Jalan

Berita

Serda Ulil Amri Bersama Warga Renovasi Jembatan Gantung

Berita

Sampaikan Program Kerja, PWI Kota Jambi Siap Bersinergi bersama Polresta Jambi 

Berita

Edo tenggelam saat mencari Besi di Dasar Sungai Batanghari, Tim Basarnas Jambi Lakukan Pencarian

Berita

Kapolda Jambi Jadi Narasumber pada Rapimnas Pemuda Panca Marga Wakili Kapolri

Berita

Sambangi Pos Pam dan Pos Yan Operasi Ketupat 2023, Wakapolda Jambi Pastikan Kesiapan Personil

Berita

Kasdim Jambi Maksimalkan Pompanisasi untuk Dukung Ketahanan Pangan

Berita

Dandim 0415/Jambi Dampingi Tatap Muka Tim Wasev dengan Masyarakat di Lokasi TMMD