Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Selasa, 24 September 2024 - 11:15 WIB

Mendadak, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Tes Urine Pastikan Personil Tak Terlibat

JAMBI – Direktorat Kepolisian Perairan Dan Udara Polda Jambi menggelar tes urine secara mendadak, untuk memastikan ada atau tidaknya anggota yang terlibat dalam penyalahgunaan Narkoba. (Selasa/ 24/09/24)

Dengan mendatangkan tim dari Biddokes Polda Jambi, Kegiatan Tes urine digelar di Mako Ditpolairud Polda Jambi setelah pelaksanaan Apel Pagi dan langsung diawasi oleh Kombes Pol Agus Tri Waluyo selaku Dirpolairud Polda Jambi beserta Wadirpolairud Polda Jambi.

“Kegiatan tes urine ini adalah untuk menindaklanjuti perintah Kapolda Jambi melalui surat edaran tentang Pedoman penegakan sanksi Kode Etik Profesi Polri terhadap pelanggaran penyalahgunaan Narkoba di Polda Jambi, dan ini bagian dari upaya kami untuk memastikan bahwa personel Ditpolairud Polda Jambi bebas dari pengaruh narkoba dan Kami ingin menunjukkan bahwa kami serius dalam menegakkan disiplin dan menjaga integritas di tubuh kepolisian,” ujar Kombes Pol Agus Tri Waluyo Dirpolairud Polda Jambi
Sebagai anggota kepolisian, kami harus memberikan contoh yang baik kepada masyarakat.

BACA LAINNYA  PW JARNAS ‘98 Jambi Terbentuk, Siap Menangkan Prabowo-Gibran

Oleh karena itu, kami tidak menolerir penggunaan narkoba dalam bentuk apa pun di lingkungan Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara Polda Jambi, dan Dari hasil pemeriksaan urine dadakan ini, alhamdulillah Hasil Cek Urine personel hari ini Negatif menggunakan Narkoba” kata dia.

BACA LAINNYA  Babinsa Kel. Olak Kemang Hadiri Miniloka Kesehatan

“Kami berkomitmen untuk terus melakukan pengawasan dan tindakan preventif seperti ini secara rutin, Kami ingin memastikan bahwa seluruh personel Ditpolairud Polda Jambi selalu siap menjalankan tugas dengan baik dan menjadi pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat yang sesungguhnya,” pungkasnya.

Tampak dari kegiatan tersebut diawali oleh Dir Pol Airud Polda Jambi Kombes Pol Agus Tri Waluyo melakukan tes urine dan diikuti seluruh personel Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara Polda Jambi dari unsur pimpinan hingga bawahan mengikuti kegiatan tes urine tersebut.

Share :

Baca Juga

Berita

Beli Gas Elpiji di Koperindag Tanjabbar Seperti Pilkada, Jari Warga Dicelupkan ke Tinta 

Berita

Pemprov Jambi Keluarkan Penegasan Soal Angkutan Batubara Dilarang Lewat Jalan Umum

Berita

Ketua Umum SPBI Yakin Kabinet Zaken yang Akan Diumumkan Prabowo Berintegritas dan Bebas Korupsi

Berita

Sukses Kibarkan Merah Putih di IKN, Paskibraka Rahma Az Zahra Disambut Meriah Warga Kelurahan Bajubang

Berita

Babinsa Koramil Mersam Jalin Kedekatan dengan Warga Melalui Komsos.

Berita

Kapolsek Pantee Bidari Polres Aceh Timur Selesaikan Kasus Penganiayaan Ringan Melalui Restorative Justi

Berita

Bersama Insan Pers Ombusman RI Perwakilan Jambi Gelar Halal bihalal dan Sampaikan Kinerja

Berita

Kodim 0419/Tanjab Gelar Doa Bersama Dan Yasinan Di Masjid As-Syarif