Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Selasa, 16 Juli 2024 - 18:20 WIB

Dirlantas Polda Jambi Bersama Kepala BPTD Kelas II Jambi Bakal Tertibkan Bus Berloket di Luar Terminal Tipe A Alam Barajo

JAMBI – Kepala Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) Kelas II Jambi Benny Nurdin Yusuf, memimpin rapat terkait rencana optimalisasi terminal tipe A alam barajo di Kota Jambi, Selasa (16/7/2024).

 

Dalam rapat ini juga dibahas penertiban loket ataupun Agen/po yang masih ada di Luar Terminal Tipe A Alam Barajo.

 

Masih banyak ditemukannya bus yang masih parkir di luar terminal, menaikkan dan menurunkan penumpang di loket ataupun Agen/po yang dapat menganggu ketertiban masyarakat.

 

Kepala BPTD Kelas II Jambi mengatakan fungsi terminal itu adalah untuk menaikkan dan menurunkan penumpang yang merupakan amanah Undang – Undang 22 Tahun 2009 tentang lalu lintas dan angkutan jalan dan aturan turunannya.

BACA LAINNYA  Buka PON XXI, Presiden Jokowi: Pegang Teguh Sportivitas dan Fair Play

 

BPTD Kelas II Jambi telah melakukan sosialisasi kepada loket atau agen/po untuk menaikkan dan menurunkan penumpang di terminal Tipe A Alam Barajo serta telah melakukan pendataan kepada loket dan agen/po yang ada diluar terminal.

 

Rapat tersebut yang dihadiri oleh Kadishub Kota Jambi dan Dirlantas Polda Jambi sangat mendukung penuh rencana optimalisasi terminal Alam Barajo, karena merupakan ikon Kota Jambi.

 

BACA LAINNYA  Upacara HUT Kejaksaan, Kajati Jambi : Kejaksaan Lembaga Penegak Hukum Yang Tidak Lupa Sejarah

“Untuk itu kita berkomitmen mewujudkan Zona Keselamatan Transportasi Jalan di kota Jambi dan diperlukan sinergitas dan kolaborasi serta dukungan bersama dalam penertiban loket ataupun Agen/po dan bus yang masih parkir diluar terminal,” jelas Benny.

 

“Empat hari kedepan akan dilakukan Gakkum Gabungan dalam penertiban loket atau agen po yang parkir diluar terminal loket Po/agen yang diluar Terminal Tipe A Kota Jambi untuk penertiban melibatkan Dishub Provinsi Jambi, Ditlantas Polda Jambi, Satlantas Polda Jambi dan Pemda Kota Jambi.,” jelas Benny. (*)

Share :

Baca Juga

Berita

Pemerintah Kabupaten Aceh Timur Target prevalensi Angka Stunting 14 Persen Tahun 2024

Berita

Korem 042/Gapu Gelar Sholat Idul Adha 1443 H Dan Penyembelihan Hewan Kurban

Berita

Gerakan Panglima AsTon Tak Terbendung, Ajak Seluruh Lapisan Masyarakat Tebo Pilih Yang Sudah Terbukti , Tinggalkan yang Baru Berjanji

Berita

Lepas Fun Bike Gowes to Gambut, Al Haris: Kita Mengajak Seluruh Masyarakat di Provinsi Jambi untuk Tidak Membakar Hutan dan Lahan

Berita

Lapas Jambi Siaga Lonjakan Kunjungan Keluarga Tahanan Jelang Lebaran

Berita

Satu Bulan Jelang Target, Progres Tol Baleno Jambi Sudah 91,03 Persen

Berita

Rangkaian HUT ke-44, Kapolres dan Ketua Yayasan Kemala Bhayangkari Tanjabbar Bagikan 400 Paket Takjil

Berita

Warga Desa Persiapan Air Merah Blokir Jalan, Berikut Tuntutannya