Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Kamis, 26 Januari 2023 - 13:05 WIB

Puncak Peringatan HBI Ke 73 Tahun 2023 Di Kanwil Kemenkumham Jambi

Bidik Indonesia News, JAMBI – Setelah melalui rangkaian kegiatan dalam memperingati Hari Bhakti Imigrasi (HBI) ke-73 Tahun 2023, Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Jambi mengadakan Upacara HBI, Kamis (26/01/2023).

Bertempat di lapangan upacara Kanwil Kemenkumham Jambi, Kepala Kantor Wilayah Tholib beserta Pimpinan Tinggi Pratama dan Pejabat Struktural di lingkungan Kanwil Kemenkumham Jambi dan seluruh tamu undangan yang hadir turut menyaksikan pemutaran video sejarah singkat Keimigrasian Indonesia dan secara serentak membaca Panca Bhakti Insan Imigrasi.

BACA LAINNYA  Satbrimob Polda Jambi Laksanakan Gotong Royong dan Sholat Jum'at di Tebo

Gubernur Jambi Al-Haris selaku Inspektur Upacara menyampaikan amanat Menteri Hukum dan HAM (Menkumham RI), Yasonna H. Laoly menyatakan bahwa salah satu tugas dan fungsi Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi sebagai pendorong kemajuan ekonomi bangsa. Imigrasi dapat memberikan kemudahan untuk investor asing melalui program Golden Visa.

Upacara ini juga dirangkaikan dengan syukuran serta pemotongan tumpeng secara simbolis oleh Kakanwil Tholib yang diberikan kepada Kepala Divisi (Kadiv) Imigrasi Amrizal dan beberapa tamu undangan yang hadir di Aula Pengayoman Kanwil Kemenkumham Jambi.

BACA LAINNYA  13 Pasangan Muda-Mudi Terjaringan Ops Pekat Polres Merangin

Selain itu juga, Kakanwil menyampaikan penghargaan kepada pihak-pihak yang telah banyak berkontribusi terhadap kinerja Kantor Imigrasi Jambi diantaranya Kanwil Kementerian Agama Jambi, PT Pelindo II, PMI dan beberapa Hotel di Kota Jambi. (red/foto : YE/JA-Humas Kanwil Kemenkumham Jambi)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Dua Pelaku Pembunuhan di Desa Air Gemuruh Bungo Ditangkap di Batam 

Berita

Tim Gabungan Polda Jambi, Kodim 0415 Jambi, POM II Sriwijaya Lakukan Penertiban Ilegal Drilling di Kawasan Tahura STS

Berita

Geger, Warga Pandan Makmur Geragai Ditemukan Tergantung di Pohon Pinang

Berita

Kapolsek Jelutung Turun Langsung Bagikan Sembako Kepada Warga Terdampak Inflasi Kenaikan BBM

Berita

7 Hari Pencarian, SAR Gabungan Akhirnya Hentikan Pencarian Orang Hilang di Hutan Kayu Manis Desa Ambai Kabupaten Kerinci

Berita

Tingkat Kepercayaan Kepada Polri Naik Menjadi 71,4 Persen

Berita

Kalapas Perempuan Kelas II B Jambi Pimpin Rapat Monitoring dan Evaluasi Kinerja Kesatuan Pengamanan Tahun 2022

Berita

Peduli terhadap Masyarakat dan Menangkan Prabowo Gibran,SOLMET bagikan Stiker,Susu dan Makan Gratis 2.222 Paket di Jambi