Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Selasa, 17 Januari 2023 - 11:18 WIB

Reses Agustian Mahir, Masyarakat Jambi Tulo Minta Infrastruktur Jalan Dan Lampu Penerangan

Bidik Indonesia News, MUARO JAMBI – Anggota DPRD Muaro Jambi Agustian mahir mengelar reses guna menampung aspirasi masyarakat secara langsung,kali ini reses digelar di Parit panjanh Rt 01 Desa Jambi Tulo kecamatan Maro Sebo Senin (15/01/23)

 

Kehadiran Agustian mahir Politisi dari fraksi Demokrat daerah pemilihan ( Dapil l ) ini nampak disambut dengan antusias oleh masyarakat desa Jambi Tulo.

 

Pada acara tersebut nampak dihadiri oleh Kepala Desa Jambi tulo,Darman beserta seluruh jajarannya, juga nampak hadir meyambut Agustian Mahir Ketua BPD Desa Jambi Tulo,M Sukri dan seluruh anggotanya, Para ketua Rt dan tokoh masyarakat lainnya.

 

Dalam sambutan nya Agustian mahir mengatakan masa reses merupakan masa penting yang sejatinya secara fungsional sebagai media untuk menyerap aspirasi masyarakat secara langsung, untuk itu dirinya berharap masyarakat yang hadir dapat menyampaikan aspirasinya.

 

“Reses ini merupakan kewajiban bagi anggota DPRD. Setiap tiga bulan, anggota Dewan turun ke Dapil masing-masing untuk bertemu konstituen, menjaring informasi, menghimpun seluruhnya untuk kemudian disalurkan, jadi bapak ibu silakan sampaikan apa yang menjadi keluhannya,” Sampai Agustian Mahir.

BACA LAINNYA  Detik-detik Warga Belah Perut Ular Piton Sepanjang 7 Meter Menelan IRT di Betara

 

Sementara itu M.Sukri selaku ketua BPD Jambi Tulo dalam kata sambutannya mewakili masyarakat Desa Jambi Tulo menyampaikan rasa terimakasih masyarakat atas terselenggaranya Reses ini.

 

 

“Terimakasih atas kehadiran Te Agus Di desa Jambi Tulo ini, karena memang masyarakat jambi Tulo berharap tiap tahun ada reses dari anggota DPR muaro jambi agar bisa menyampaikan aspirasi mereka secara Langsung. ” Sampainya.

 

Lebih lanjut Dia menyampaikan Aspirasi Warga Kepada Agustian Mahir selaku Wakil Rakyat Kecamatan Maro sebo. Khususnya desa Jambi tulo.

 

.”Sayo minta kepada pak Agustian Mahir selaku dewan perwakilan rakyat kecamatan Maro sebo dapat memenuhi apa yang menjadi keinginan masyarakat. agar bisa merealisasikan membangunkan jalan yang berada Di RT. 01 parit panjang, segera di bangunkan jalan rabat beton dan Ada juga  lampu penerangan jalannya,”Sampai M Sukri.

BACA LAINNYA  Kapolres Tanjab Barat Pimpin Serah Terima Jabatan Kapolsek dan Kasat

 

Diakhir masa resesnya Agustian mahir mengatakan apa yang disampaikan atau yang menjadi aspirasi masyarakat ini nantinya sudah direkap dan akan dibuat laporan kemudian diteruskan kepada pimpinan dewan.

 

“Apa yang disampaikan masyarakat ini, nantinya akan kita sampaikan kepada pimpinan dan diteruskan ke Pj Bupati dan akhirnya di teruskan ke OPD terkait,agar Bisa Terwujud.” Jelas Agustian mahir

 

Agustian Mahir juga menyampaikan, agar apa yang menjadi usulan mereka juga dapat disampaikan ke kades, karena dengan disampaikan ke kepada kepala desa supaya juga dibahas pada musrenbang tingkat desa,kecamatan dan diteruskan ke kabupaten.

 

“Semua usulan ini, sudah saya catat, insya Allah akan saya kawal dan mudah-mudahan bisa terakomodir semuanya,” Pungkasnya.

 

(Adv)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Akhir Tahun, Kajati Jambi Peroleh Dan Setor PNBP 13 Miliar Rupiah

Berita

Dirumahkan Tanpa Surat, Durahman Penjaga Malam Pelabuhan Roro Kuala Tungkal Curhat

Berita

Ketua SMSI Jambi Mukhtadi Putranusa Terima Penghargaan ‘Press Card Number One’ di Puncak Hari Pers Nasional (HPN) Medan

Berita

Serahkan 9 Hewan Qurban Hari Raya Idul Adha, Kapolresta Jambi: Semoga Kita Semua Memaknai Untuk Ikhlas

Berita

Mobil Truk dan Fuso Terlibat Lakalantas di Lingkar Barat

Berita

Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad S.A.W, Ditpolairud Polda Jambi Gelar Do’a Bersama

Berita

Danrem 042/Gapu Terima Kunjungan Kakanwil DJPb Jambi

Berita

Modus Pecah Kaca Rampok Uang Nasabah Bank, Tiga Warga Sumsel di Dor Tim Resmob Polda Jambi