Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Sabtu, 1 Juni 2024 - 15:26 WIB

Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila tahun 2024 Dipimpin Langsung Kapolda Jambi

JAMBI – Kepolisian Daerah (Polda) Jambi menggelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila tahun 2024 yang bertempat di Lapangan Hitam Mapolda Jambi, Sabtu (1/6/24).

 

Bertindak sebagai Inspektur Upacara Bendera Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono, M.Si dan Komandan upacara AKBP Arief Ardiansyah Prasetya.

 

Upacara Harlah Pancasila turut diikuti oleh Wakapolda Jambi Brigjen Pol Edi Mardianto, Irwasda Polda Jambi Kombes Pol. Jannus Parlindungan Siregar, PJU Polda Jambi dan para personel Polda Jambi.

 

Upacara di awali dengan penghormatan komandan upacara kepada Inspektur Upacara dan dilanjutkan dengan pengibaran bendera Merah Putih, pembacaan teks Pancasila dan pembacaan teks pembukaan UUD 1945.

BACA LAINNYA  Pertamakalinya, Kemenkumham RI Melalui DJKI Selenggarakan DJKI Mengajar

 

Dalam kesempatan tersebut, Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono menyampaikan amanat Presiden Pertama Republik Indonesia yang juga seorang Proklamator, Soekarno, memperkenalkan Pancasila melalui pidatonya pada tahun 1945 di depan sidang Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan (BPUPK).

 

“Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2024 ini mengambil tema “Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2045”, tema ini mengandung maksud bahwa Pancasila menyatukan kita dengan segala perbedaan suku, agama, budaya, dan bahasa dalam menyongsong 100 tahun Indonesia Emas yang maju, mandiri dan berdaulat.”

BACA LAINNYA  Gus Umam, Pimpinan PPP Kab Rembang Apresiasi Penuh Langkah Kapolri Dalam Penegakan Hukum

 

Dalam momentum Hari Lahir Pancasila ini, mengajak komponen bangsa di mana pun berada untuk bahu membahu membumikan nilai-nilai Pancasila ke dalam setiap aspek kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

 

Pancasila terbukti mampu mempersatukan kita dalam menghadapi beragam gelombang tantangan dan ujian sejarah, sehingga sampai dengan saat ini Indonesia tetap berdiri kokoh dan tangguh sebagai bangsa yang besar.

Share :

Baca Juga

Berita

Direncanakan , Mobilisasi Batubara Akan Kembali Dihentikan 18 Maret Mendatang

Berita

Kapolsek Darul Aman Iptu Syamsul Bahri,S.H Menyerah kan Al Qur’an ke Dayah Bustanu qararil Huda Kecamatan Darul Aman

Berita

Ucapkan Sumpah Jabatan, Kemas Faried Alfarelly Resmi Jabat Ketua DPRD Kota Jambi Peiode 2024-2029

Berita

Terkait Pembangunan Sumur Bor dan MCK, Cabjari Nipah Panjang Panggil Pihak Desa

Berita

Kejujuran Nasional Tenis Gubernur Cup 2023 Dibuka Gubernur, Ini Harapan Bahari Panjaitan

Berita

Di bulan ramadan, Kajati Jambi Kembali Lantik Pejabat Eselon III

Berita

Kodim 0420/Sarko Jalin Silaturahmi Dengan Insan Pers

Berita

BREAKING NEWS : Satu Unit Rumah Warga di Betara Ludes Terbakar