Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Bisnis

Selasa, 29 November 2022 - 09:38 WIB

Yamaha Jambi Adakan Program Trade In/Tukar Tambah Berlaku Untuk Semua Brand Motor Di Jambi

Bidik Indonesia News, Jambi – Dipenghujung Bulan November 2022 ini Yamaha Jambi kembali memberikan promo – promo yang sangat menarik khusus untuk warga Jambi yang ingin segera menukarkan motor lama nya dengan Motor Terbaru dari Yamaha.

Kali ini Tepat nya di pasar wajo Kelurahan Eka Jaya kecematan Palmerah, Yamaha Jambi yang di gawangi oleh Dealer resmi Sabang Raya Motor Handil memberikan special promo tukar tambah ( trade in ) untuk seluruh brand motor di Jambi.

BACA LAINNYA  “ Gebi Chica Jatuh Hati Pada Pandagan Pertama Dengan Yamaha Fazzio”

“ Yang special adalah promo tukar tambah motor untuk seluruh brand motor di Jambi. Jadi nantinya untuk motor lamanya akan di taksir dengan harga terbaik dan setelah itu bisa memilihi motor Yamaha terbaru yang di inginkan. “ ujar Lius Nadi Area Marketing Yamaha Jambi

Selain tukar tambah selama acara akan ada service gratis dan juga bagi pengunjung acara bisa mengikuti program tebus murah sembako dengan hanya memperlihatkan STNK motor nya ( all brand ) dan juga banyak sekali games – games menarik yang tentunya bertabur hadiah.

BACA LAINNYA  Kisah Pedagang Kaki Lima, Dilantik Pietra Paloh Jadi Ketua DPW GARPU Jambi

Khusus untuk yang melakukan trade in / tukar tambah dengan motor Yamaha gear dan Jupiter Z1 akan mendapatkan langsung voucher cash back sebesar 200 rb Rupiah selama periode 28 – 30 November 2022.

Share :

Baca Juga

Bisnis

50 Tahun Hadir di Indonesia, Yamaha Motor Indonesia Upayakan Reduksi Emisi Karbon Melalui CSR Penanaman Mangrove di Berbagai Daerah

Bisnis

Best Couple Fazzio Asal Jambi, Makin Romantis dan Menginspirasi

Bisnis

Carrageenan: Sustainability From Farm to Table

Bisnis

Semakin Sporty, Ini Tampilan Baru Yamaha GEAR 125 di Tahun 2022

Berita

Gelar Fazzio Youth Project di Seluruh Indonesia, Yamaha Rangkul Para Generasi Muda

Bisnis

Jaga Silaturahmi, Yrfi Jambi Gelar Buka Puasa Bersama

Bisnis

Ratusan Bikers Yamaha Nonton dan Dukung Langsung Perjuangan Pembalap Yamaha Racing Indonesia di ARRC Mandalika

Bisnis

Sambut 17 Agustusan , Yamaha Jambi Geber Promo Kemeredekaan