Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Politik

Minggu, 11 Februari 2024 - 17:26 WIB

Pj Bupati Muaro Jambi Pimpin Apel Pengawasan Masa Tenang Pemilu 2024

Muaro Jambi – Pejabat Bupati Muaro jambi Bachyuni Deliansyah,SH.MH menghadiri apel siaga pengawasan masa tenang Pemilu 2024 tingkat Kabupaten Muaro Jambi, yang dilaksanakan di lapangan Bukit Cinto Kenang, Minggu (11/2/2024).

 

Dalam pidato nya Pj Bupati Bachyuni Menyampaikan Masa kampanye pemilu 2024 telah berakhir pada 10 februari 2024 kemarin. Dan hari ini sudah memasuki masa tenang terhitung tanggal 11 sampai 13 februari mendatang atau satu hari jelang pemungutan suara.

 

apel siaga ini sebagai bentuk kesiapan pengawas pemilu dalam menghadapi masa tenang pada Pemilu sendiri tepatnya pada tanggal 11 Februari nanti dan juga pengawasan pada saat pemungutan dan perhitungan suara.

BACA LAINNYA  H.Fachruddin Razi.Tokoh Masyarakat Jambi Ini Dukung Mohd. Indrawan Husairi Caleg DPR RI dari PKB, Alasannya..

 

“Apel siaga ini bertujuan untuk memastikan seluruh jajaran pengawas sampai ke tingkat TPS siap menjalankan tugas, demi suksesnya Pemilu tahun 2024 ini,” ujarnya.

 

lanjutnya, di masa tenang Pemilu ini, Pemkab Muaro Jambi telah berkolaborasi dengan semua stakeholder untuk melakukan pengawasan.

 

 

“Tidak ada lagi aktifitas-aktifitas kampanye, alat-alat peraga kampanye segera untuk dibersihkan,” ujarnya.

 

Pemkab Muaro Jambi memberikan dukungan fasilitas sesuai dengan ketentuan seperti sarana dan prasarana keamanan serta tim kesehatan dalam mensukseskan pemilu serentak 2024.

BACA LAINNYA  Dapat Restu Dari Ketua DPW PAN, Hamdani Siap Maju Sebagai Calon Wakil Bupati Tebo, Berikut Sosok Hamdani.

 

 

Ribuan pengawas ini dilepas langsung pada minggu pagi setelah melaksanakan apel siaga pengawasan masa tenang di lapangan Bukit Cinto Kenang Kantor Bupati Muaro Jambi yang dipimpin langsung Pj Bupati Bachyuni Deliansyah.

 

 

Untuk diketahui di kabupaten Muaro Jambi ada 1.539 orang panitia pengawas pemilu yang ditugaskan untuk mengawasi kegiatan kontestasi pemilu yang tersebar di 150 desa dan 5 kelurahan dalam Kabupaten Muaro Jambi. (*)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Daerah

Safari ke Desa Sungai Duren, Ivan Wirata Jumpai Penjual Es Krim Berjuang Untuk Pendidikan Anak

Politik

Gema Airlangga: Masyarakat Sudah Rindu Dengan Kepemimpinan Partai Golkar

Politik

Kantongi Rekomendasi DPP, Hamdi Ketua DPD Partai PAN Kabupaten Tebo Siap Maju Sebagai Bupati 

Politik

Demokrat Aceh Timur Kontroversi Pencabutan Mandat Saksi Dan Dampaknya Terhadap Pemilu Yang Adil

Berita

Jelang Pembongkaran Makam Brigadir J, Ibunda Histeris

Berita

Hadiri Penyerahan Remisi Umum HUT RI ke-77 di Lapas Jambi, Kemas Faried Alfarelly : Kita Apresiasi Kemenkumham Jambi 

Politik

H.Fachruddin Razi.Tokoh Masyarakat Jambi Ini Dukung Mohd. Indrawan Husairi Caleg DPR RI dari PKB, Alasannya..

Politik

Polri Gandeng Ustaz Das’ad Latif untuk Mendorong Pemilu Damai