Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Daerah / Politik

Rabu, 26 Oktober 2022 - 07:27 WIB

Safari ke Desa Sungai Duren, Ivan Wirata Jumpai Penjual Es Krim Berjuang Untuk Pendidikan Anak

Bidik Indonesia News, MUAROJAMBI – Ketua DPD II Partai Golkar Kabupaten Muaro Jambi H Ivan Wirata mengadakan safari ke Desa Sungai Duren Kecamatan Jaluko Kabupaten Muaro Jambi, Minggu (23/10/22).

Dalam safarinya Ivan Wirata yang juga merupakan anggota DPRD Provinsi Jambi mengunjungi kediaman ketua PAC tingkat Kecamatan partai Golkar.

Dalam perbincangan IW yang juga disambut ketua Bappilu tingkat Kecamatan untuk memenangkan partai Golkar pada 2024 mendatang.

Ditengah perbincangan IW dan beberapa pengurus partai Golkar datang penjual Eskrim keliling yang mana penjual Eskrim tersebut tinggal di perumahan korem talang Bakung Kota Jambi.

BACA LAINNYA  Kapolri Tegaskan Soliditas dan Sinergitas TNI-Polri Modal Kawal Kebijakan Nasional

Tak hayal si penjual Eskrim langsung disambangi Ivan Wirata, sembari menikmati eskrim dan berbincang IW turut memborong untuk anak-anak yang sedang bermain.

IW sempat bertanya kepada penjual Eskrim bahwa 1 hari mendapatkan uang berapa dan menghidupi berapa anak, namun si penjual Eskrim mengatakan bahwa satu hari bisa membawa eskrim sebanyak 8 liter sehari.

” Satu hari bisa membawa pulang uang 400 ribu,” ujar si penjual Eskrim.

Insyaallah dengan rezeki yang diberikan Allah cukup untuk biaya anak sekolah, dan biaya hidup sehari-hari.

BACA LAINNYA  Breaking News, Resmi !!! Budiman Busro Mundur Dari DPD Golkar Provinsi Jambi

Dikatakan Ivan Wirata bahwa dalam kunjungannya ke Desa ini untuk menangkap aspirasi masyarakat khususnya di RT 1 Desa Simpang Sungai Duren ini.

” Aspirasi dari masyarakat kita tampung dan akan kita bahas di DPRD, yang menjadi keluhan masyarakat,” ujar IW.

Tadi kebetulan pas saya sedang berbincang dengan ketua RT setempat datang penjual Eskrim dan bercerita bahwa dirinya berjualan Eskrim untuk biaya hidup keluarga dan pendidikan anak.(dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Politik

Rakor Pendistribusian Logistik Pemilu dihadiri Sekda Muaro Jambi 

Daerah

Seorang Nenek 70 Tahun di Kuala Tungkal Meninggal Gantung Diri

Politik

Datangi Kang Dedi Mulyadi, Ivan Wirata Berikan Lacak Khas Jambi

Daerah

Kapolres Bungo Hadiri Tabligh Akbar Bersama Forkopimda

Politik

Bawaslu Aceh Timur Gelar Pelatihan Saksi Partai Politik Peserta Pemilu 2024

Berita

Jelang Pembongkaran Makam Brigadir J, Ibunda Histeris

Politik

Mantan Napi Menantang Norma: Peluang dan Strategi dalam Pileg 2024

Politik

Tinjau TPS Sekda Budhi Hartono Pastikan Pemilu di Kabupaten Muaro Jambi Berjalan Lancar.