Polres Tanjab Barat bersama Pemkab Sosialisasi Sejak Dini Bahaya Narkoba di Sekolah Dasar Kapolda Jambi Pimpin Penandatanganan Nota Kesepahaman Tentang Satgas TPPO Bersama Instansi Terkait  Pengurus Pusat IWO Umumkan Kepengurusan Periode 2023-2028, Rumah Fatmawati Jadi Pilihan Tim Macan Polsek Jambi Selatan Bekuk Pelaku Percobaan Pemerkosaan Hingga Lukai Korbannya  5 Ton Air Bersih Kembali Disalurkan Sat Brimob Polda Jambi ke Desa Talang Kerinci 

Home / Berita

Rabu, 15 Desember 2021 - 18:30 WIB

Didampingi Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Timur, Kapolres Tinjau Jalannya Vaksinasi Dan Pembagian Sembako

Bidik Indonesia News, TANJABTIMUR Kapolres Tanjung Jabung (Tanjab) Timur AKBP Andi Muh Ichsan Usman didampingi Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Timur Ny. Dinda Andi Ichsan meninjau Vaksinasi Covid-19 Massal di Kantor Damkar, jalan Batang Hari Parit IV Rt 1 Kelurahan Tanjung Solok, Kecamatan Kuala Jambi, Kabupaten Tanjab Timur. Rabu (15/12/2021).

 

Kapolres dan Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Timur ke lokasi vaksinasi menggunakan speedboat pol air. Setelah menempuh perjalanan kurang lebih 45 menit akhirnya tiba di lokasi vaksinasi.

BACA LAINNYA  Kasrem 042/Gapu Ikuti Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-77 Tahun 2023

 

Kapolres Tanjab Timur AKBP Andi Muh Ichsan Usman mengatakan vaksinasi kali ini menyedikan 1.000 dosis vaksin Covid-19 baik dosis satu ataupun dua untuk masyarakat Kuala Jambi.

 

“Kita gunakan vaksin jenis sinovac baik dosis satu dan dua,” ujarnya.

 

Ia menyebutkan jumlah petugas dalam pelaksanaan vaksinasi tersebut sebanyak 31 orang mulai dari vaksinator, penginputan data dan bagian jaga masuk dan keluar.

BACA LAINNYA  Kesekian kalinya Konami Lakukan Aksi Terkait Beberapa Pekerjaan Proyek di Merangin

 

“Kegiatan masih berlangsung situasi berjalan aman dan kondusif. Dalam pelaksanaan kegiatan  Vaksinasi Tanjab Timur tetap mempedomani protokol kesehatan pencegahan Covid-19,” tandasnya.

 

Tidak hanya itu, Ketua Bhayangkari Cabang Tanjung Jabung Timur Ny Dinda Ichsan selain memantau jalannya vaksin turut memberikan bantuan sembako kepada masyarakat yang terdampak Covid-19. (*)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Ajak Peduli Sesama Pengurus Karang Taruna Bungo Bagikan Paket Sembako Kepanti Asuhan 

Berita

OPD Pemprov Sumut dan BUMD Siap Sukseskan HPN 2023

Berita

Kapolsek Idi Tunong Polres Aceh Timur Serahkan Bantuan Tanggap Darurat Kepada Korban Kebakaran

Berita

Kapolsek Sungai Gelam Pimpin Pengamanan Tempat Wisata Jambi Paradise

Berita

Hadirkan Tersangka, BNNP Jambi Musnahkan 162,870 Gram Sabu

Berita

Kapolda Jambi Hadiri dan Buka Diklat Kaderisasi Madya Pemuda Pancasila Jambi

Berita

Arus Mudik Lebaran, Kepala BPJN IV Jambi Optimis H -7 Perbaikan Jalan Rampung

Berita

Yamaha Jambi Gelar Hari Pelanggan Nasional 2022 Di Cfd Gubernuan