Kapolda Jambi Berhasil Dievakuasi, Kapolri Sampaikan Terima Kasih Semua Pihak Kapolres Tanjab Timur Cek Tahanan di Rutan Pastikan Kesehatan  Cegah Kekerasan Anak, Kanwil Kemenkumham Jambi Terima Kunjungan LPA Kota Jambi Tinjau Bangunan Bedah Rumah, Kapolres Tanjab Barat : Insya Allah Pekan Pertama Februari Rampung Mahasiswa Asal Jambi Achmad Ivka Raihan Beserta Tim Wakili Indonesia dan Raih Juara II Tingkat Dunia Dalam Kompetisi East Medical Student Conference Nepal  

Home / Tanjab Timur

Rabu, 15 Desember 2021 - 18:30 WIB

Didampingi Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Timur, Kapolres Tinjau Jalannya Vaksinasi Dan Pembagian Sembako

Bidik Indonesia News, TANJABTIMUR Kapolres Tanjung Jabung (Tanjab) Timur AKBP Andi Muh Ichsan Usman didampingi Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Timur Ny. Dinda Andi Ichsan meninjau Vaksinasi Covid-19 Massal di Kantor Damkar, jalan Batang Hari Parit IV Rt 1 Kelurahan Tanjung Solok, Kecamatan Kuala Jambi, Kabupaten Tanjab Timur. Rabu (15/12/2021).

 

Kapolres dan Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Timur ke lokasi vaksinasi menggunakan speedboat pol air. Setelah menempuh perjalanan kurang lebih 45 menit akhirnya tiba di lokasi vaksinasi.

BACA LAINNYA  Guna Dapatkan Kesepakatan, Pemerintah Kelurahan Sungai Lokan Adakan Musrenbang

 

Kapolres Tanjab Timur AKBP Andi Muh Ichsan Usman mengatakan vaksinasi kali ini menyedikan 1.000 dosis vaksin Covid-19 baik dosis satu ataupun dua untuk masyarakat Kuala Jambi.

 

“Kita gunakan vaksin jenis sinovac baik dosis satu dan dua,” ujarnya.

 

Ia menyebutkan jumlah petugas dalam pelaksanaan vaksinasi tersebut sebanyak 31 orang mulai dari vaksinator, penginputan data dan bagian jaga masuk dan keluar.

BACA LAINNYA  Kapolres Bersama Ketua Bhayangkari Cabang Tanjabtim, Tabur Bunga di Makosat Polair

 

“Kegiatan masih berlangsung situasi berjalan aman dan kondusif. Dalam pelaksanaan kegiatan  Vaksinasi Tanjab Timur tetap mempedomani protokol kesehatan pencegahan Covid-19,” tandasnya.

 

Tidak hanya itu, Ketua Bhayangkari Cabang Tanjung Jabung Timur Ny Dinda Ichsan selain memantau jalannya vaksin turut memberikan bantuan sembako kepada masyarakat yang terdampak Covid-19. (*)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Tanjab Timur

Kapal KM Sumber Daya Rute Nipah-Batam Muatan Kelapa Lost Contact di Perairan Berhala, Basarnas Jambi Lakukan Pencarian

Tanjab Timur

Peringati Isra’Mi’raj, Kades Sungai Dusun Himbau Jaga Persatuan dan Prokes

Berita

Tindak Lanjut Pemeriksaan Program KOTAKU, Cabjari Tanjab Timur Panggil Lurah Nipah Panjang

Berita

Ekspose di Kantor BPKP Jambi, Kacabjari Nipah Panjang Paparkan Dugaan Tindak Pidana Korupsi Program KOTAKU

Tanjab Timur

Jum’at Berkah, Polsek Sadu Bagikan Nasi Bungkus Kerumah – Rumah Warga

Tanjab Timur

Terkait Tiga Laporan Salah Satunya Bimtek Kades, Erfan Penuhi Panggilan Kejari Tanjab Timur

Tanjab Timur

Peduli Korban Kebakaran di Nipah Panjang, Bhayangkari Cabang Tanjabtim Bagikan Sembako 

Tanjab Timur

Dibarengi Acara Pensi Dan Fasi, SMPN 9 Tanjab Timur Peringati HUT Ke-25