Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Kamis, 12 Januari 2023 - 22:24 WIB

Gunung Kerinci Kembali Erupsi, Warga Diimbau Jauhi Lokasi dalam Radius 3 Km

Bidik Indonesia News, KERINCI-Gunung Api Kerinci hari ini kembali meluncurkan semburan awan panas atau erupsi, Kamis (12/1/23).

 

Irwan Safwan, ST Petugas Pemantau Gunung Kerinci menyampaikan erupsi terjadi pada Kamis, 12 Januari 2023, pukul 18:10 WIB.

 

Tinggi kolom letusan teramati ± 1200 m di atas puncak (± 5005 m di atas permukaan laut).

BACA LAINNYA  Kapolres Aceh Timur Pimpin Gelar Apel “Polisi RW” Wujud Pembinaan Masyarakat

 

Kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas tebal ke arah barat laut.

 

“Saat laporan ini dibuat, erupsi masih berlangsung,” kata

Irwan Safwan, Kamis.

 

Karena itu kata Irwan Safwan Masyarakat disekitar gunungapi Kerinci dan pengunjung/wisatawan untuk sememtara tidak diperbolehkan mendaki kawah yang ada dipuncak gunung api Kerinci di dalam radius 3 KM dari kawah aktif.

BACA LAINNYA  Pangdam II/Sriwijaya Didampingi Danrem 042/Gapu Menghadiri Rapurna DPRD Hari Jadi ke 66 Provinsi Jambi Tahun 2023

 

“Masyarakat dilarang beraktifitas di dalam radius bahaya/KRB III,” ujarnya.

 

“Demikian pula jalur penerbangan disekitar gunungapi Kerinci sebaiknya dihindari karena sewaktu-waktu masih memiliki potensi letusan abu dengan ketinggian yang dapat mengganggu jalur penerbangan,” imbuhnya.(Mon)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Malam Puncak Arus Mudik 2023, Kapolres Sarolangun Pastikan Kelancaran Arus Lalu Lintas

Berita

TIMEZONE Indonesia Akan Launching 111 Permainan TIMEZONE di Jamtos

Berita

Polsek Telanaipura Lakukan Evakuasi Seorang Pria Yang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Berita

Polres Aceh Timur Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2023

Berita

Pangdam II Sriwijaya Pimpin Serah Terima Jabatan Danrem 042 Gapu

Berita

Danrem 042/Gapu Terima Peserta SSDN Program Dikreg Angkatan LXV Lemhanas 2023

Berita

Wakapolda Jambi Buka Kegiatan Coaching Clinic Bidang Laboratorium Forensik

Berita

Pererat Silaturahmi Dalam Bingkai Suasana Idul Fitri, Kapolda Jambi Sambangi Kediaman Irjen Pol (Purn) Bambang Suparsono