Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Kamis, 16 Maret 2023 - 11:45 WIB

Ketua SMSI Provinsi Jambi Lantik Pengurus SMSI Kabupaten Bungo 

BUNGO – Ketua Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Jambi Mukhtadi Putra Nusa menghadiri dan melantik langsung pengurus SMSI Kabupaten Bungo periode 2022-2024 bertempat di Hotel Amaris Kabupaten Bungo, Kamis (16/3/23).

 

Dalam kesempatan tersebut surat keputusan pelantikan pengurus SMSI Kabupaten Bungo dibacakan langsung oleh Ketua Bidang Organisasi SMSI Provinsi Jambi Surtan yang mana untuk Ketua pengurus SMSI Kabupaten Bungo dikomandoi oleh R Beni Hidayat yang merupakan pimpinan redaksi media online Lampung Kuning.

 

Selanjutnya, Ketua SMSI Provinsi Jambi Mukhtadi Putra Nusa sebelum melantik menyatakan kesediaan serta kesiapan pengurus SMSI Kabupaten Bungo untuk menjalankan dan mengembangkan roda organisasi SMSI di Kabupaten Bungo dengan terus menjalankan sinergitas kepada Pemerintah, TNI dan Polri serta masyarakat dalam memberikan informasi.

BACA LAINNYA  Kapolres Tanjab Timur Berikan Penghargaan Kepada Empat Personel Berprestasi

 

Pelantikan turut diserahkannya bendera SMSI dari Ketua SMSI Provinsi Jambi kepada Ketua SMSI Kabupaten Bungo yang baru dilantik.

 

Dalam kesempatan tersebut, Ketua SMSI Provinsi Jambi Mukhtadi Putra Nusa menyebutkan bahwa kedepannya kita berharap SMSI Kabupaten Bungo bisa makin maju, kompak serta membawa perubahan dari daerah lainnya.

 

” Saya berharap SMSI Kabupaten Bungo nantinya bisa berbuat untuk masyarakat, dengan kegiatan-kegiatan sosial, ” ujarnya.

 

Selain itu Mukhtadi Putra Nusa juga menekankan kepada seluruh pengurus SMSI Kabupaten Bungo yang baru dilantik agar bisa terus memberikan edukasi kepada masyarakat dengan memberikan informasi dalam sebuah produk jurnalistik dan tidak memberikan berita-berita hoaks.

BACA LAINNYA  Danrem 042/Gapu Bersama Kapolda Jambi Panen Cabai Bareng Unsur Forkompinda Tebo

 

Ditambahkan Ketua SMSI Provinsi Jambi bahwa kedepannya tantangan di media semakin berat yang mana kita harus bisa memberikan informasi secara fakta, Akuntabel serta bisa terpercaya sehingga tidak memberikan informasi yang tidak benar atau belum tentu kebenarannya.

 

” Pengurus SMSI Kabupaten Bungo adalah Kabupaten pertama yang baru di lantik, dan kedepannya akan menyusul Kabupaten lainnya untuk dilantik, ” pungkasnya.(Dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Danrem 042/Gapu Buka Pelatihan Bintalsik PT. Menara Sentra Rejeki

Berita

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono Pimpin Sertijab Karo Ops

Berita

Lakukan Safari Ramadhan, Walikota Sungai Penuh Turut Serahkan Bantuan di Mesjid Baitul Jalal

Berita

Pangdam II/Sriwijaya Didampingi Danrem 042/Gapu Menghadiri Rapurna DPRD Hari Jadi ke 66 Provinsi Jambi Tahun 2023

Berita

Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud

Berita

Pelindo Regional 2 Jambi Sukses Layani 6.987 unit Kapal Selama 2023

Berita

Polri Telah Siapkan Kontijensi Plan Antisipasi Dinamika di Lapangan 

Berita

Jum’at Curhat Polda Jambi Kembali Digelar, Dit Pamobvit Sambangi PTPN VI Dengarkan Keluhan, Masukan dan Saran