Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Kamis, 7 Maret 2024 - 19:00 WIB

Kapolda Jambi Ikuti High Level Meeting TPID tahun 2024

Jambi – Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono ikuti pelaksanaan kegiatan High Level Meeting Tim Penanganan Inflasi Daerah (TPID) Tahun 2024 pada Kamis, (07/03/2024)

 

Kegiatan rapat dipimpin oleh Gubernur Jambi Alharis dengan didampingi juga oleh Danrem 042 Gapu Jambi diwakili Kasiren Korem 042 Gapu Jambi Kolonel Kav. Hendrik Dikson, Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) Jambi Warsono dan Kejati Jambi diwakili Koordinator 4 Anton Rahmanto.

 

Rapat tersebut dilaksanakan dalam rangka koordinasi dan sinergitas program Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Jambi atas pemantuan harga bahan pangan strategis serta mempersiapkan langkah-langkah strategis dan kebijakan pengendalian inflasi menjelang Bulan Suci Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri 1445 H.

BACA LAINNYA  Pasca Ujian , Sekolah Laksanakan Pelantikan Pengurus OSISM Nurul Ikhsan

 

Gubernur Jambi berharap dengan adanya rapat ini seluruh instansi dapat bekerjasama, saling berkoodinasi guna menjaga ketersediaan dan stabilitas harga bahan pangan di Provinsi Jambi sehingga situasi tetap aman kondusif.

BACA LAINNYA  Polresta BSH Gelar Baksos Disaksikan Komunitas Motor, Mahasiswa, Hingga Ustadz 

 

Dalam kesempatan tersebut Kapolda Jambi juga turut menyampaikan pendapatnya agar TPID dan Satgas Pangan yang ada di Kabupaten/Kota agar bekerja lebih optimal lagi.

 

” Lakukan sosialisasi kepada para pelaku usaha agar tidak melakukan penimbunan dan dapat mendukung pemerintah dalam rangka menjaga stabilitas perekonomian. Di tahun politik, hal-hal seperti ini dapat dijadikan bahan politik sehingga dapat menggangu situasi kamtibmas. ” Ungkap Kapolda Jambi.

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Dipimpin Kapolri, Kapolda Jambi dan Ketua Bhayangkari Daerah Jambi Ikuti HUT Ke 43 Yayasan Kemala Bhayangkari 

Berita

Bakti Kesehatan Akabri 91, Lapangan Rampal Malang Disulap Jadi Rumah Sakit

Berita

Wakapolri Bicara Bagaimana Melindungi Dunia Pendidikan dari Paham Radikalisme

Berita

3.533 Napi Kelas IIA Jambi Dapat Remisi HUT RI, Ada yang Langsung Bebas

Berita

Breaking News, Kapolres Tanjab Barat Dimutasi, Ini Penggantinya

Berita

Kapolres Muaro Jambi Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Di Lapangan Mapolres

Berita

Sekda Sudirman : Dialog Kebangsaan Sarana Pemersatu Umat Beragama

Berita

Sekda Tanjab Barat Serahkan SK P3K Untuk 35 Guru dan Penyuluh