Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Kamis, 29 Juni 2023 - 20:36 WIB

Masyarakat Sambut Antusias Hewan Qurban Kompi 3 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Jambi 

BETARA – Hari ini tanggal 10 Zulhijah seluruh umat Islam di Dunia melaksanakan Ibadah Sholat Idul Adha 1444 H, dan melaksanakan Ibadah Qurban.

 

Seperti yang dilakukan Kompi 3 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Jambi turut melaksanakan ibadah Qurban dengan menyembelih hewan Qurban Sapi yang dibagikan ke masyarakat sekitar.

 

Seperti yang disampaikan Dansat Brimob Polda Jambi untuk Satbrimob Polda Jambi secara keseluruhan menyembelih sebanyak 22 hewan Qurban baik yang disembelih di Mako Brimob dan di masing-masing Batalyon dan Kompi jajaran Brimob Polda Jambi.

BACA LAINNYA  Wakapolri Bicara Bagaimana Melindungi Dunia Pendidikan dari Paham Radikalisme

 

Dikatakan Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir melalui Danki 3 Batalyon A Pelopor AKP Pandapotan didampingi Wadanki Ipda M Sayuti menyebutkan daging hewan Qurban yang kita sembelih ini kita berikan kepada masyarakat sekitar Kompi.

 

” Alhamdulillah di Hari Raya Qurban ini dengan memaknai untuk berbagi dengan masyarakat disambut baik dengan antusias dengan saling bahu membahu, ” ungkapnya.

BACA LAINNYA  Hakim Perintahkan JPU hadirkan Ahmadi Zubir ke Persidangan Kasus Korupsi KONI Sungai Penuh 

 

Ditambahkan Danki 3 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Jambi AKP Pandapotan alhamdulillah dengan kita berqurban selain mendapatkan antusias masyarakat kita turut di doakan agar tahun-tahun berikutnya bisa terus berqurban kembali.

 

” Kami dari Brimob Polda Jambi mengucapkan terima kasih kepada masyarakat yang senantiasa mendoakan Brimob agar semakin sukses dab makin dicintai masyarakat, ” pungkasnya. (Syah)

Share :

Baca Juga

Berita

Minimalisir Dampak Judol, Babinsa Beri Himbauan Penggunaan Smartphone Secara Bijak.

Berita

Ditpolairud Polda Jambi Gelar Anjangsana ke Purnawiran dan Warakawuri Sambut HUT Polairud ke 73

Berita

Kunjungi Yamaha Sport Exhibition Di Jambi Prima Mall, Dapatkan Promo Hadiah Langsung Hingga Promo Hemat Angsuran

Berita

Sambut Hari Bhayangkara ke 76, Polres Muaro Jambi Ziarah ke Makam Pahlawan

Berita

Agya Merah VS Agya Silver Terlibat Kecelakaan di Betara

Berita

Kunjungi Pos Pam Dan Pos Yan Ketua bhayangkari Bagikan Bingkisan

Berita

Polda Jambi Tangkap Bandar Togel yang Terlibat Perputaran Uang Narkoba Jaringan Helen dan Tikui

Berita

Ditjenpas-UNODC Beri Penguatan Peningkatanan Layanan Kesehatan Warga Binaan