Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Rabu, 31 Juli 2024 - 14:53 WIB

Persiapan HUT RI ke 79, Anggota Polsek Idi Rayeuk Latih Paskibra

Aceh – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke 79, Tahun 2024 anggota Polsek Idi Rayeuk, Polres Aceh Timur, Polda Aceh, Bripka Berni Hardiyanto, S.H. pada Rabu, (31/07/2024) melaksanakan pelatihan terhadap 75 siswa-siswi yang tergabung dalam Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) tingkat Kabupaten Aceh Timur dipersiapkan sebagai petugas pengibar bendera Upacara HUT RI ke 79, 17 Agustus mendatang.

 

Materi yang diberikan dalam pelatihan di Lapangan Upacara Pemerintah Kabupaten Aceh Timur ini meliputi peraturan dasar baris berbaris, supaya tercipta kesamaan gerak dan langkah, kemudian baru menginjak taraf berikutnya yaitu teknik pengibaran bendera dan penurunan bendera.

BACA LAINNYA  Bantah Keterlibatan Peredaran Narkoba di Lapas, Kadivas Kemenkumham Jambi: Kita Siap Bersinergi Jika Ditemukan 

 

Selain itu Berni memperhatikan sikap tampang dan kedisiplinan, semangat serta meningkatkan rasa nasionalisme bagi para anggota Paskibra. Sebab hal itu berpengaruh pada tingkat keberhasilan latihan yang dilakukan.

BACA LAINNYA  Danyonif Raider 142 KJ Ucapkan Selamat Kepada Juara Pada Lomba Burung Berkicau 

 

Disela kegiatan latihan, Berni menegaskan pada anggota Paskibra bahwa terpilih sebagai anggota Paskibra tentunya merupakan sebuah kebanggaan, oleh karena itu hendaknya para siswa siswi bisa berlatih dengan sungguh-sungguh.

 

“Harapan kami, dalam latihan supaya dilakukan dengan sungguh-sungguh. Latihan jangan dijadikan beban, adik adik harus berbangga diri mendapat kepercayaan dan tugas sebagai Paskibra Tingkat Kabupaten Aceh Timur,” ujar Berni.

Share :

Baca Juga

Berita

Polres Batanghari Mengaku Masih Selidiki Kasus Peluru Nyasar

Berita

Faradillah Zahara Bachyuni,SH.Hadiri Peringatan Hari Kartini ke-145 dan HUT Dekranas ke-43 Provinsi Jambi

Berita

Bersih Narkoba di Lingkungan Kampus, Kepala BNNP Jambi Pemateri Pembinaan Mental Maru Unja

Berita

Danrem 042/Gapu Bersama Kapolda Jambi Panen Cabai Bareng Unsur Forkompinda Tebo

Berita

Polres Pekalongan Gelar Rapat Internal Dalam Rangka Persiapan Operasi Lilin Candi 2021

Berita

Datangkan Pengajar dari Inggris, Kapolri Komitmen Perbaiki Manajemen Kompetisi Sepak Bola

Berita

2 Siswi Di sungai Penuh Jadi Korban Pencabulan, Satreskrim Polres Kerinci Gerak Cepat Amankan Pelaku

Berita

Babinsa Kel. Lingkar Selatan Berikan Dukungan Penuh untuk Perlombaan 10 Program PKK Tingkat Kecamatan