Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Minggu, 23 Juli 2023 - 14:07 WIB

Tim SAR Gabungan Brimob dan Basarnas Temukan Kakek Yang Tenggelam Sejauh 15 KM

MERANGIN – Hari kedua pencarian seorang Kakek yang bernama Dahlan (98) yang tenggelam di Sungai Merangin Desa Jelatang Kecamatan Pemenang oleh Tim SAR Gabungan dari Brimob, Basarnas, BPBD serta masyarakat dengan menggunakan rubber Boat dan perahu.

 

Berdasarkan informasi dari masyarakat bahwa ditemukan seorang Jasad yang diduga Korban tenggelam tersebut dalam keadaan Mengapung sejauh kurang lebih 15 KM dari lokasi kejadian.

BACA LAINNYA  Jadi Salah Satu Bank Terbaik di Indonesia, PT Affan Technology Ucap Syukur Usai Penandatanganan PKS Dengan Bank Jambi. 

 

Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir melalui Danyon B Pelopor Satbrimob Polda Jambi AKBP Wan Agus Hendrawijaya menyebutkan bahwa dari informasi yang didapat Tim SAR Gabungan langsung menuju ke lokasi dan melakukan evakuasi.

 

” Untuk Tim SAR Gabungan dari Tim SAR Batalyon B Pelopor Sat Brimob Polda Jambi, Minggu 23/07/23, Dipimpin AKP Harles Sihombing,S.AP Danki 1 Pelopor bersama masyarakat,” ungkapnya, Minggu (23/7/23).

BACA LAINNYA  Atas Keluhan Masyarakat Polres Aceh Timur Kembali Amankan Pelaku Tindak Pidana Judi Online

 

Selanjutnya usai dilakukan evakuasi oleh Tim SAR Gabungan, selanjutnya jenazah Kakek korban tenggelam diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan, tutup Danyon B Pelopor.

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Sepanjang 2023 Satresnarkoba Polres Tanjung Jabung Barat Telah Mengungkap 62 Kasus Penyalahgunaan Narkoba Yang Terselesaikan

Berita

38 Personil Polres Sarolangun Telah Terdaftar Sebagai Calon Jamaah Haji

Berita

Ini Keterangan Polda Jambi Terkait Dugaan Adanya Aktivitas Ilegal Drilling Dilahan Konsesi PT REKI

Berita

Pimpin Sertijab Dir Polairud, Dir Resnarkoba dan 4 Kapolres, Ini Pesan Kapolda Jambi 

Berita

Korban Laka Sungai di Perairan Sungai Batang Tebo Ditemukan

Berita

Keren!! Siswi SMA Negeri 1 Tanjab Barat Raih Juara 3 di Event OBA Tingkat Nasional Ke-6

Berita

Tim Macan Polsek Jambi Selatan Bekuk Pelaku Percobaan Pemerkosaan Hingga Lukai Korbannya 

Berita

Kapolda Sumsel Buka Pelatihan Bintara Remaja Satbrimob Polda Sumsel