Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Jumat, 22 Desember 2023 - 17:25 WIB

Personel Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Jambi Bantu Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Bungo

BUNGO – Sebagai bentuk kepedulian dan gerak cepat membantu masyarakat, personel Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Jambi bantu warga yang terdampak banjir di kabupaten Bungo.

Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir menyebutkan bahwa aksi yang dilakukan personel Satbrimob Polda Jambi ini merupakan aksi kemanusiaan yang mana saudara-saudara kita saat ini terkena musibah terdampak banjir.

BACA LAINNYA  Danramil 415-01/Suak Kandis Gelar Kampanye Kreatif Sosialisasi Penerimaan Bintara PK

” Evakuasi Warga terdampak banjir dipimpin Wadanyon C Pelopor Satbrimob AKP Lerius Lase, ” ungkapnya.

Dalam membantu warga terdampak banjir, Satbrimob Polda Jambi menerjunkan 25 personel yang mana kita turut menurunkan satu unit truk pasukan, truk box, dan membangun posko menggunakan tenda Pleton.

BACA LAINNYA  Dandim 0415/Jambi Pimpin Personel, Geruduk Polresta Jambi

” Selain membantu evakuasi warga, Satbrimob Polda Jambi turut membantu evakuasi barang-barang yang bisa diselamatkan, ” lanjutnya.

Tidak hanya itu saja, personel Satbrimob Polda Jambi turut melakukan siaga Posko banjir di tenda Peleton Brimob. (Viryza)

Share :

Baca Juga

Berita

BKTM Bersedekah, Bhabinkamtibmas Labuhan Pering Bantu Warga Disabilitas Tongkat Kruk

Berita

Sarapan Bersama, Kapolres Tanjab Barat Beri Wejangan ke Tahanan

Berita

Upacara Bendera Kodim 0415/Jambi: Dandim Berikan Penghargaan dan Arahan Penting

Berita

Dilantik di Gedung Dewan Pers, Dhea Viryzha Duduki Jabatan Direktur Oprasional Pengembangan Usaha SMSI Pusat

Berita

Dengan Memakai Pakaian Ala Militer Bupati BBS Terlihat Penuh Semangat Ikuti Kegiatan Retret

Berita

Romi Hariyanto Dicegat Mahasiswa di Bungo, Romi Janji Akan Angkat Warga Bungo Menduduki Jabatan Eselon Dua di Pemprov Jambi

Berita

Belasan Mobnas Pejabat Bandel Diamankan Pj Bupati Kerinci, Langgar Aturan Stiker dan Pelat Dinas

Berita

Satlantas Polres Kerinci Bagikan Takjil dan Berikan Edukasi Kepada Pengendara