Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai Sambut Tahun Baru 2024, Yamaha Luncurkan LEXi LX 155 “Simple but MAXi”

Home / Berita

Sabtu, 29 April 2023 - 15:12 WIB

Wujudkan Mudik Lebaran Aman, Polres Tanjab Timur Bersinergi dengan TNI Dalam Operasi Ketupat 2023

TANJABTIMUR – Dalam rangka memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat khususnya pada saat mudik lebaran tahun 2023, Kepolisian Resort Tanjab Timur mendirikan 3 Pos Pengamanan di tiga lokasi.

 

Kapolres Tanjab Timur AKBP Heri Supriawan saat dikonfirmasi usai mengunjungi tiga Pos Pengamanan menyebutkan bahwa untuk di wilayah hukum Polres Tanjab Timur ada tiga Pos Pengamanan Operasi Ketupat 2023.

 

” Tiga Pos Pam tersebut berasa di Nipah Panjang, Geragai dan Mendahara Ulu dan Posyan Sabak Barat, ” ujarnya, Sabtu (29/4/23).

 

Dijelaskan AKBP Heri Supriawan bahwa dalam Pengamanan Operasi Ketupat 2023 di Pos Pam personil Polres Tanjab Timur tidak sendiri, namun bersinergi dengan aparat keamanan lainnya seperti TNI, Satpol PP, Dinas Perhubungan, dan Dinas Kesehatan.

BACA LAINNYA  Jelang Imlek, Polresta Jambi Bagikan Sembako ke Warga Tionghoa Kurang Mampu 

 

” Sinergitas dan Soliditas TNI-Polri di Pos Pengamanan Terpadu Idul Fitri 1444 H Tahun 2023, dimana salah satu sinergitas dan soliditas itu di antaranya saat ini adalah TNI bersama dengan Polri sama-sama menjadi pilar utama dalam mengamankan Arus Mudik dan Arus Balik masyarakat Kabupaten Tanjab Timur yang menggunakan jalur perairan,” lanjutnya.

 

Sinergitas yang kita lakukan ini dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat guna mewujudkan Mudik aman dan berkesan sehingga masyarakat tidak merasa takut.

BACA LAINNYA  Sekda Budhi Hartono Sambut Kunjungan Kerja Anggota DPR-RI Komisi V H.Bakri

 

Selanjutnya Kapolres Tanjab Timur AKBP Heri Supriawan melakukan pengecekan di Pelabuhan LASDP Kelurahan Nipah Panjang II Kecamatan Nipah Panjang Kabupaten Tanjab Timur, didampingi Personel Koramil 419 O4 / Nipah Panjang dan Personel Polsek Nipah Panjang Polres Tanjab Timur.

 

” Alhamdulillah sejauh ini personil dari Polres dan TNI masih tetap kokoh terjalin dalam menjaha keamanan di Pos Pam lebaran, yang merupakan kunci untuk menghadapi segala bentuk tantangan dan ancaman yang akan mengganggu stabilitas Sitkamtibmas di Kabupaten Tanjab Timur,” pungkasnya. (Vhz)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Tim Gabungan Polda Jambi dan Polres Tebo Gelar Operasi Penertiban PETI di Tebo

Berita

Kurun Waktu Dua Bulan, Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap 28 Kasus dengan Tersangka 40 Orang

Berita

Ini Kata Kanit Reskrim Polsek Maro Sebo Terkait Viralnya Bripka Handoko Yang Merupakan Anggotanya. 

Berita

Terkait Bangkai Heli Polda Jambi di Bukit Tamiai, Begini Kata Kapolri Istyo Sigit

Berita

134 Desa di Tanjab Barat Sudah Miliki Da’i Desa

Berita

Laksanakan Binrohtal, Dirpolairud Polda Jambi Ingatkan Personel Untuk Rajin Beribadah

Berita

Puskeling, Lapas Kelas IIB Dorong Minat Baca WBP

Berita

TMMD Ke – 113 Tahun 2022 Kodim 0419/Tanjab Resmi Di Buka