Kembali Terjadi Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Panggil Pemilik Torehkan Prestasi Jadi Pelatih Taekwondo, Dansat Brimob Polda Jambi: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan Korps Brimob  Rumah Ketua DPW Partai Aceh (PA) Dilempar Bom Molotov  Saat Sidak Di Pasar Villa Kenali, Kapolsek Kota Baru Dapati Harga Kebutuhan Pokok Berangsur Turun.  Gubernur Al Haris Gelar Rapat Optimalisasi Angkutan Batubara Melalui Sungai

Home / Berita

Kamis, 21 September 2023 - 13:55 WIB

Dir Lantas Polda Jambi bersama Personil Anjangsana ke Kediaman Sesepuh Polri Irjen Pol (Purn) Muchlis AS

JAMBI – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Polisi Lalulintas (Polantas) ke 68, Direktorat Lalu Lintas Polda Jambi melakukan Anjangsana ke Kediaman sesepuh Polri Irjen Pol (Purn) Drs Muchlis, AS, Kamis (21/9/23).

Anjangsana ke kediaman Mantan Kapolda Jambi Irjen Pol (Purn) Drs Muchlis AS tersebut dipimpin langsung Dir Lantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi didampingi Kasubdit Kamsel Dit Lantas Polda Jambi Kompol Agung Asmara dan personil Ditlantas Polda Jambi.

BACA LAINNYA  Satu Unit Rumah Warga Desa Pematang Gajah Ludes Tebakar

Disampaikan Dir Lantas Kombes Pol Dhafi bahwa Anjangsana ini bertujuan menjalin silahturahmi keluarga besar Ditlantas Polda Jambi dengan sesepuh Polri yang juga merupakan mantan Kapolda Jambi pada masanya.

” Alhamdulillah, Anjangsana kita disambut hangat Irjen Pol (Purn) Muchlis, ” ungkapnya.

Dalam kesempatan tersebut, Irjen Pol (Purn) Muchlis turut menyampaikan pesan agar Polantas khususnya di Ditlantas Polda Jambi terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

BACA LAINNYA  GBBS Akan Lakukan Aksi di Rumdis Kejati Jambi Jika Kasidik Tak Tepati Janjinya

” Di usia 68 bukan usia muda lagi namun pelayanan harus terus ditingkatkan untuk masyarakat khususnya Jambi, ” ujarnya.

Dir Lantas Polda Jambi turut memberikan bingkisan dan tali asih kepada Irjen Pol (Purn) Drs.Muklis AS, MH dalam rangka Hut Polantas ke-68 thn 2023. (Syah)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Peringati Nuzulul Quran 1444 H, Kasetukpa Lemdiklat Polri Serukan Mari Kita Gapai Iman Dan Taqwa Melalui Peningkatan Kepedulian Sosial Menuju Polri Presisi

Berita

Bantu Evakuasi Warga, Kapolres Bungo AKBP Singgih Hermawan Turun Langsung ke Lokasi Banjir 

Berita

Raih Juara 2 Kejuaraan Lomba Volly Kapolda Jambi, Kapolres Sarolangun: Kita Sudah Maksimal

Berita

Ditlantas Polda Jambi Pantau Langsung Situasi Arus Lalu Lintas Jalur Angkutan Batu bara 

Berita

Mobil Pengangkut Minyak Diduga Ilegal Drilling Terbalik, Dirreskrimsus Polda Jambi : Akan Kita Usut

Berita

Besok, Aktivitas Angkutan Batubara Dibuka, Ini Kata Dirlantas Polda Jambi 

Berita

Enjoy Kemana Aja Dengan Yamaha Grand Filano

Berita

Rajut Kebersamaan, Keluarga Besar Ditreskrimum Polda Jambi Gelar Buka Puasa bersama Anak Yatim Piatu